Suara.com - Sesuai laporan sebelumnya, Oppo akan segera mendatangkan perangkat baru dari keluarganya yaitu Oppo Find X8 di Oktober 2024 mendatang. Sebelum resmi rilis, foto Oppo Find X8 mengungkap tampilan unik perangkat.
Beberapa foto yang beredar baru-baru ini menampilkan tampilan Oppo Find X8 yang terlihat dibungkus dalam kotak yang cukup tebal. Di bagian belakang, perangkat ini membawa pulau kamera berukuran besar di bagian belakang.
Dilansir dari GSM Arena, di seluruh bodi perangkat nampak mikrofon dan sensor di bagian atas bodi. Dalam foto tersebut juga terlihat capture button yang berada di sisi kanan.
Selanjutnya juga ada tombol kapasitif yang tidak nyata. Tombol ini bisa ditekan melalui kasing tebal perangkat tersebut. Kemunculannya membuat banyak yang penasaran mengenai tombol tambahan yang dibawa oleh Oppo Find X8.
Beberapa rumor yang beredar sebelumnya menyebut bahwa Oppo Find X8 akan menggunakan chipset MediaTek Dimensity 9400 layaknya Oppo Find X8 Pro.
Layar perangkat ini hadir dengan ukuran 6,7 inci yang memiliki refresh rate 120Hz. Kamera utama perangkat tersebut hadir dengan sensor 50 MP yang berpadu dengan sensor ultrawide 50 MP serta kamera zoom 3x periskop.
Untuk baterai, Oppo Find X8 membawa kapasitas 5.600 mAh yang sudah mendukung pengisian kabel 100W. Jika sesuai dengan bocoran sebelumnya, maka Oppo Find X8 akan rilis secara resmi pada Oktober 2024 mendatang.
Sesuai namanya, Oppo Find X8 merupakan penerus dari seri sebelumnya yaitu Oppo Find X7. Perangkat tersebut membawa peningkatan yang disebut-sebut bekerja lebih baik dari pendahulunya.
Baca Juga: Kolaborasi MediaTek dan OPPO, Tingkatkan Pengalaman Fotografi Smartphone dengan Teknologi AI
Berita Terkait
-
Oppo Pamer HP Lipat Tiga yang Futuristik, Siap Saingi Huawei dan Tecno Mobile?
-
Pakai Quick Button, Fitur Oppo Find X8 Series Mirip iPhone 16?
-
Daftar Lengkap HP Tidak Kebagian Android 15: Samsung, Xiaomi, Oppo, Vivo, Realme
-
Eksplorasi Kamera OPPO Reno12 Pro 5G yang Ditenagai MediaTek Dimensity 7300-Energy
-
MediaTek Dimensity 7300-Energy, Rahasia di Balik Kualitas Foto OPPO Reno 12 Pro 5G
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
5 Plugin Penghasil Uang TheoTown: Cara Cepat Bangun Kota Impian!
-
32 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Januari 2026: Ada Gems, Draft Voucher, dan Kartu TOTY
-
Telkomsel Unjuk Peran Kunci Transformasi Digital Indonesia di WEF 2026, Soroti AI dan Kolaborasi
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
46 Kode Redeem FF Terbaru 26 Januari 2026: Borong Emote & Token Wayang Gratis
-
Sony LinkBuds Clip: Desain Revolusioner "C" untuk Dengar Musik Tanpa Buta Lingkungan
-
Guncang Land of Dawn! Oppo Reno15 Series Meluncur, Bawa Turnamen Berhadiah lebih dari Rp1 Miliar
-
Terpopuler: Duel Aurora Gaming Vs Alter Ego di Final M7 Mobile Legends, 5 HP Oppo 5G Terbaik
-
5 HP Lipat Termurah 2026 dengan Desain Futuristik dan Spek Dewa
-
50 Kode Redeem FF Malam Ini 25 Januari 2026 Spesial Skin Jujutsu Kaisen