Suara.com - Xiaomi secara resmi mengonfirmasi bahwa Redmi K80 Pro ditenagai dengan prosesor Snapdragon 8 Elite. Berkat chip tersebut, ponsel ini akan memiliki heatsink yang besar. Hal ini terbukti dengan skor AnTuTu gawai tersebut yang memecahkan rekor dengan skor sebesar 3.194.766 untuk gaming dan multitasking.
Dilansir dari Xiaomi Time pada Sabtu (23/11/2024), gawai tersebut akan memanjakan para gamer karena memiliki kartu grafis Gaming D1 dan Rage Engine 4.0, sebuah peningkatan pada frame rate, responsivitas, dan alokasi sumber daya selama sesi game.
Redmi K80 Pro juga akan dibekali dengan sistem pendingin canggih, yaitu Dual-Loop 3D Ice Cooling. Ini adalah salah satu teknologi canggih dalam pendinginan yang memastikan kinerja tetap terjaga bahkan saat bermain game yang lama.
Perangkat itu juga akan memiliki sertifikasi IP68 atau IP69 yang menawarkan ketahanan terhadap debu dan air dalam kondisi ekstrem. Fitur lainnya yang disematkan mencakup sensor sidik jari ultrasonik, AI Touch 2.0, dan konektivitas Xiaomi Star Communication.
Dengan kinerja game terbaik dan daya tahan, Redmi K80 Pro siap memasuki pasar ponsel kelas menengah hingga premium.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
iPhone Disebut Bakal Pakai Layar Lengkung Empat Sisi, Apple Ikuti Jejak Xiaomi?
-
5 HP Harga Rp1 Jutaan Paling Worth It di Tahun 2026, Spek Gak Kaleng-kaleng
-
Samsung Disebut Eksperimen Baterai 20.000 mAh, Ini Tantangannya
-
Update 25 Kode Redeem FC Mobile 1 Januari 2026, Klaim Icon 113-115 Gratis di Tahun Baru!
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
Bocoran Harga Poco M8 dan M8 Pro Muncul Jelang Rilis, Ini Gambaran Kelas dan Speknya
-
4 Cara Mendapatkan Candy Blossom di Grow a Garden Roblox agar Panen Melimpah
-
Skin Starlight Januari 2026 Bocor, Gak Cuma Harley yang Punya Tampilan Baru
-
Cara Mengotomatisasi Laporan di Microsoft Excel untuk Meningkatkan Produktivitas
-
Pascabencana, Uptime BTS di Aceh Tembus 92 Persen