Suara.com - Xiaomi Indonesia berhasil meraih pencapaian luar biasa yang memperkuat posisinya sebagai salah satu pemimpin pasar di Indonesia pada 2024 lalu.
Membuka babak baru di 2025, Xiaomi siap melanjutkan komitmennya untuk konsisten menghadirkan inovasi terdepan sekaligus perluas akses teknologi bagi semua orang.
Langkah yang dilakukan Xiaomi adalah melalui peluncuran berbagai produk-produk inovatif, perluasan jaringan distribusi, dan kolaborasi strategis.
Wentao Zhao, Country Director Xiaomi Indonesia, mengatakan, tahun lalu, perusahaan membawa beragam inovasi produk smartphone terbaru, serta tiga kali lipat lebih banyak produk AIoT, dan perlengkapan rumah tangga dibandingkan tahun sebelumnya.
"Melihat gaya hidup konsumen yang semakin dinamis, kami berusaha membawa produk yang lebih beragam dan bermanfaat untuk menjadikan hidup lebih mudah dan bermakna," ujarnya dalam keterangan resninya, Senin (20/1/2025).
Untuk semakin menjalin kedekatan dengan konsumen, dia menambahkan, terus memperluas jaringan Xiaomi Store yang dikelola langsung oleh Xiaomi Indonesia.
"Ke depannya, konsumen akan lebih mudah mendapatkan akses terhadap produk dan layanan Xiaomi," ucapnya.
Melengkapi jajaran produk smartphone Xiaomi Indonesia, Redmi Note Series, seri flagship Xiaomi dengan kamera Leica unggulan, dan seri Redmi bagi penggemar best value smartphone, akan terus dikembangkan untuk memberikan pengalaman mobile yang lebih baik.
Pada kategori smartphone, Xiaomi Indonesia terus mempertahankan posisinya menjadi Top dua brand smartphone pilihan konsumen, sejak Q2 2024.
Baca Juga: Perbandingan Spesifikasi OPPO Reno13 5G vs Xiaomi 14T Pro, Pilih Mana?
Selain itu, bisnis AIoT Xiaomi juga mencatat pertumbuhan yang menjanjikan.
Dengan lebih dari 180 produk AIoT diluncurkan sepanjang tahun, Xiaomi menjadi pemimpin pasar di kategori produk wearable dan TWS.
TWS tercatatkan mengalami pertumbuhan tahunan lebih dari 50 persen.
Xiaomi Smart Display Max 100 menjadi salah satu produk smart display terbesar dan telah diluncurkan pada akhir Desember 2024 lalu untuk konsumen Indonesia.
Di 2025 ini, Xiaomi Indonesia akan memperkenalkan lebih banyak inovasi di berbagai kategori produk.
Mulai dari entry-level, mid-range, hingga kategori flagship smartphone terbaru dan perangkat AIoT inovatif.
Berita Terkait
-
Performa Saingi Xiaomi 15, Asus Zenfone 12 Ultra Muncul di Platform Benchmark
-
Xiaomi Klaim Ada Peningkatan Performa Gaming di Poco F7 Pro
-
Redmi Note 14 Rilis di Pasar Global, Ada Perbedaan Fitur dan Spek
-
Perbandingan Spesifikasi vivo X200 vs Xiaomi 14, Duel HP Flagship dengan Kamera Canggih
-
Padukan Baterai Jumbo dan Bodi Tipis, Xiaomi Mix Flip 2 Bawa Perubahan Besar di Kamera?
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Terpopuler: 5 HP Layar Lengkung Murah 2026, Alter Ego Tembus Top 4 M7 Mobile Legends
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 24 Januari 2026, Banjir Item Jujutsu Kaisen Gratis
-
Adu Chipset Dimensity 8450 vs Snapdragon 8 Gen 3: 'Jantungnya' HP Flagship, Mana Paling Gacor?
-
Oppo Reno 15 vs iPhone 15: Duel HP Kelas Menengah Premium, Siapa Juaranya?
-
30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 24 Januari 2026, Hadiah TOTY Siap Diklaim Gratis
-
Jangan Buru-buru Ganti Baterai! Ternyata Ini 5 Alasan Utama HP Sering Mati Mendadak
-
5 Tablet dengan Stylus Pen di Bawah Rp2 Juta untuk Anak Menggambar: Layar Nyaman Spek Mumpuni
-
7 HP Murah di Bawah Rp1 Juta Terbaik: Spek Tinggi dengan Baterai Badak
-
Grab Boyong UMKM Medan ke Panggung World Economic Forum 2026
-
Bocoran Harga Vivo V70 Series, Siap Masuk ke India dan Indonesia