Suara.com - Sama seperti sebelumnya, pemain FC Mobile kembali berkesempatan mendapat hadiah menarik dari EA Sports. Ada hadiah khusus event La Liga, ini deretan kode redeem FC Mobile hari ini 30 April 2025.
Kumpulan kode redeem terbaru kembali dibagikan dan dapat ditukarkan dengan berbagai hadiah menarik di dalam game.
Hadiah-hadiah tersebut mencakup pemain bintang, koin, hingga item eksklusif yang dirilis secara berkala oleh EA Sports.
Khusus pada hari ini, EA Sports menghadirkan hadiah spesial bertema La Liga, yang memungkinkan para pemain mendapatkan kartu pemain terbaik dari kompetisi sepak bola ternama tersebut.
Ada juga kesempatan mendapatkan pemain berkelas dalam event Team of The Seasons (TOTS) yang menutup event Pitch Beats Player.
Ini menjadi kesempatan langka bagi kamu yang ingin memperkuat skuad tanpa perlu melakukan pembelian dalam aplikasi.
Nantinya, kode redeem FC Mobile hari ini bisa ditukarkan langsung melalui situs resmi di https://redeem.fcm.ea.com untuk kemudian mencicipi hadiah serunya,
Jika beruntung, pemain dapat memperoleh kartu dengan OVR tinggi, XP Boost, Gems, hingga Limited Pack yang akan meningkatkan performa tim dalam pertandingan.
Perlu diingat, kode-kode redeem memiliki masa aktif dan batas klaim tertentu, sehingga siapa cepat dia dapat.
Baca Juga: FC Mobile Bagi-Bagi Pemain OVR Tinggi di Event Terbaru, Ini Caranya dan Kode Redemnya
Jika terlalu lama dibiarkan, kode bisa kadaluarsa dan tidak dapat digunakan lagi. Karena itu, pastikan memilih kode lainnya untuk mendapatkan hadiah yang aktif.
Daftar Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 30 April 2025
Kode Gem
- 1000GEMS – 1000 Gem
- FCPROFEST – 1250 Gem
- Followwhiterabbit – 500 Gem, 8x Easter Egg
- REDHEARTS – 1000 Gem
Kode Pemain
- OPENSESAME – 81–97 OVR Player
- RAMADANKAREEM – 103+ OVR Player
- EIDMUBARAK25 – 103 OVR Player
- PITCHBEATSLASTDANCE – 100–107 Pitch Beats Player
- ANYWHERE – Gamescom Pack (95 OVR Wirtz)
Kode Event La Liga
- LALIGAxFCMOBILE – LALIGA Gift
- REGALOLALIGA – Standard Pack
- VAMOSLALIGA – Standard Pack
- PRESENTEDALIVE – Standard Pack
Kode Event Euro
Berita Terkait
-
Daftar Kode Redeem FF Hari Ini 30 April 2025, Klaim Sebelum Terlambat!
-
Daftar Kode Redeem FF Hari Ini 30 April 2025, Ada Reward Karakter Anyar
-
Kode Redeem Incubator Voucher 2025: Klaim Hadiah Menarik dari Free Fire
-
Kode Redeem Roblox Blue Lock Rivals Masih Bisa 29 April 2025, Dapatkan Kejutan Hadiah Menarik
-
Cara Dapat Pemain OP di Team of The Season FC Mobile April 2025
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
5 HP Rp 2 Jutaan Kamera Terbaik, Hasil Jepretan Jernih Cocok Buat Influencer
-
Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
-
Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
-
Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
-
iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
-
24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
-
24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!
-
10 HP Flagship Terkencang Oktober 2025 Versi AnTuTu, Cocok Buat Gamer Kelas Berat
-
Aplikasi Edit Video Gratis Paling Hits: Ini Cara Menggunakan CapCut dengan Efektif dan Mudah
-
Mengapa Angka 67 Dinobatkan Jadi Word of the Year 2025