Hasilnya, tayangan terasa lebih hidup, imersif, dan menyatu dengan suasana ruangan.
Untuk kategori pendingin ruangan, TCL menghadirkan FreshIN Series sebagai AC andalan terbaru.
Seri ini mengusung inovasi berbasis AI yang memungkinkan pengguna mengontrol AC hanya dengan perintah suara, tanpa perlu koneksi internet melalui fitur Smart Voice Control.
 
Selain itu, AC ini juga kompatibel dengan Google Home dan Alexa, memudahkan integrasi dalam ekosistem smart home.
Tak hanya pintar, FreshIN Series juga dirancang untuk menghadirkan kenyamanan maksimal melalui fitur TCL AI Energy Saving, yang secara otomatis menganalisis suhu ruangan dan menyesuaikan performa secara efisien.
AC ini menggabungkan kecerdasan dan kenyamanan dalam satu unit.
Sementara di kategori kulkas, TCL memperkenalkan model terbaru C521CD, kulkas dengan kapasitas besar hingga 521 liter yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan penyimpanan keluarga modern.
Kulkas ini dilengkapi dengan fitur T-Fresh yang menjaga kesegaran makanan lebih lama dan mengurangi bau tidak sedap secara efektif.
Dilengkapi pula dengan teknologi Metal Cooling +15 persen Cooling Efficiency, C521CD mampu menghantarkan dingin secara lebih cepat dan merata, menjaga makanan tetap segar lebih lama.
Melengkapi lini produk rumah tangga pintar, TCL juga menghadirkan washer & dryer pair terbaru C682, yang dirancang untuk menyelesaikan empat masalah utama dalam mencuci pakaian.
Baca Juga: Lazada Pakai AI dan Machine Learning untuk Basmi Barang Palsu
Mesin ini dilengkapi dengan Super Drum berukuran besar untuk mencuci lebih banyak dalam satu kali putaran, serta fitur Auto Stain Removal yang mampu mengenali dan mengatasi noda secara otomatis.
Proses pencucian menjadi lebih efisien berkat Jet Spray Wash yang meningkatkan kekuatan semprotan air untuk hasil cucian lebih bersih.
Ditambah dengan fitur Auto Dry, pakaian bisa langsung kering tanpa perlu dijemur, sehingga mendukung gaya hidup praktis dan efisien di rumah modern.
Melalui peluncuran produk-produk berbasis AI ini, TCL tidak hanya berfokus pada inovasi teknologi, tetapi juga pada upaya menciptakan ekosistem rumah pintar yang efisien, nyaman, dan berkelanjutan untuk keluarga Indonesia.
Sebagai bentuk apresiasi atas kontribusi dan komitmen mitra terhadap pertumbuhan TCL di Indonesia, acara National Dealer Gathering ini juga menjadi ajang penghargaan bagi para dealer berprestasi dari berbagai kategori.
Penghargaan ini menjadi simbol sinergi antara TCL dan para mitra dealer yang telah tumbuh bersama menghadirkan teknologi terbaik bagi konsumen Indonesia.
Berita Terkait
- 
            
              Revolusi Manufaktur: Telkomsel dan Pegatron Gempur Batam dengan 5G Canggih
 - 
            
              Teknologi AI di Industri Pertambangan Buat Indonesia Jadi Negara Berpengaruh di Dunia
 - 
            
              AMD Ryzen AI 300 dan AI Max Resmi ke Indonesia, Prosesor Laptop Kaya Fitur AI
 - 
            
              Mengintip Kecanggihan Pabrik LG di Busan, Dilengkapi Otomatisasi dan Teknologi AI
 - 
            
              Komdigi Gandeng Mantan PM Inggris Tony Blair Kembangkan AI hingga eSIM
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
 - 
            
              Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
 - 
            
              Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
 - 
            
              iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
 - 
            
              24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
 - 
            
              24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!
 - 
            
              10 HP Flagship Terkencang Oktober 2025 Versi AnTuTu, Cocok Buat Gamer Kelas Berat
 - 
            
              Aplikasi Edit Video Gratis Paling Hits: Ini Cara Menggunakan CapCut dengan Efektif dan Mudah
 - 
            
              Mengapa Angka 67 Dinobatkan Jadi Word of the Year 2025
 - 
            
              Cara Menambahkan Alamat di Google Maps, Beguna Menaikkan Visibilitas Bisnis Lokal Anda!