Suara.com - Samsung tengah bersiap meluncurkan update Android terakhir untuk dua perangkatnya. Yakni Samsung Galaxy A14 4G dan Samsung Galaxy A14 5G dalam waktu dekat ini.
Dua HP Samsung ini menjalani debutnya pada 2023 silam dengan memakai sistem operasi berbasis Android 13. Dan kini sudah di penghujung pembaruannya.
Menurut laporan Gizchina, Samsung akan memberikan update Android 15 kepada Samsung Galaxy A14 4G dan Samsung Galaxy A14 5G sebagai pembaruan terakhirnya.
Dengan Android 15, kedua HP Samsung ini juga mendapatkan pembaruan untuk menggunakan antarmuka One UI 7. Setelahnya kedua HP Samsung ini tidak terima pembaruan apapun.
Samsung Menepati Janji
Samsung menjanjika dua major update sebagai pembaruan sistem operasi pada Samsung Galaxy A14 4G dan Samsung Galaxy A14 5G.
Jumlah pembaruan yang cukup lumrah bagi kelas HP murah dan menengah. Dengan update Android mendatang, Samsung dipastikan menepati janjinya.
Mengingat Samsung Galaxy A14 4G dan Samsung Galaxy A14 5G diluncurkan pada 2023 dengan Android 13, dan telah mendapatkan Android 14.
Saat pembaruan ini diluncurkan nanti, kedua HP Samsung tersebut mendapatkan update Android ketiga. Yakni bisa memakai Android 15.
Baca Juga: Samsung TV 2025 Siap Meluncur di Indonesia, Dilengkapi Samsung Vision AI
Menurut Gizchina, Samsung tidak akan begitu saja meninggalkan kedua perangkat mereka ini meski sudah menghadirkan update Android terakhirnya.
Dilaporkan kalau Samsung masih akan memberikan update keamanan untuk melindungi pengguna dari bug setidaknya sampai dua tahun.
Barulah setelah dua tahun tersebut, Samsung akan menghentikan dukungan pada kedua HP murah mereka ini sepenuhnya.
Update Terakhir Android 15
Bagi Anda pengguna Samsung Galaxy A14 4G dan Samsung Galaxy A14 5G, update dari perusahaan asal Korea Selatan tersebut tidak sekadar membawa Android 15 dan One UI 7.
Karena dalam pembaruan ini akan juga membawa sejumlah fitur terbaru, peningkatan performa yang lebih baik, juga pada perubahan desain.
Berita Terkait
-
Samsung TV 2025 Siap Meluncur di Indonesia, Dilengkapi Samsung Vision AI
-
5 HP Murah Samsung Rp 2 Jutaan di Mei 2025, Kamera dan Baterai Mumpuni
-
5 Rekomendasi HP Samsung dengan NFC Harga di Bawah Rp 4 Juta, Terbaik Mei 2025
-
Samsung Galaxy S25 Edge Meluncur 13 Mei, HP Tipis Bawa Spek Premium
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 2 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Besar Performa Handal
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
Terkini
-
Mitos atau Fakta? Ini yang Terjadi Jika Kamu Menelan Permen Karet
-
Panduan Langkah demi Langkah Memperbaiki Print Spooler Anda
-
Fatal Frame II Remake Siap Rilis, Hadirkan Teror Klasik Lebih Mencekam
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
19 Kode Redeem FF Hari Ini 12 November 2025, Loot Box Misteri Bikin Penasaran
-
25 Kode Redeem FC Mobile 12 November 2025, Ungkap Cara 'Nakal' Dapatkan Gullit 113
-
5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
-
9 Langkah Cara Gadai iPad di Pegadaian, Praktis dan Mudah
-
AXIS Gandeng nubia Hadirkan Bundling Neo 3 Series: Kuota 200GB dan Pengalaman Gaming Super Kencang
-
4 Rekomendasi Hp Gaming Snapdragon Terbaik 2025: Tanpa Ngelag, Harga Mulai 1 Jutaan