Suara.com - Jika Anda sedang mencari TWS bass murah terbaik 2025, simak rekomendasi yang telah dirangkum Suara.com di bawah ini sebagai referensi.
Saat ini, ada banyak sekali merek TWS murah yang dijual di pasaran. Anda bahkan bisa membawa pulang dengan harga mulai Rp25 ribuan saja.
Akan tetapi, buat Anda yang memang suka mendengarkan musik, tentu Anda tak ingin membeli TWS murah abal-abal.
Memilih headphone TWS yang tepat untuk pengalaman mendengarkan Anda adalah hal yang penting. Salah satu yang bisa menjadi saran adalah pilihlah TWS yang sudah bass.
TWS bass bagus untuk memberikan pengalaman mendengarkan yang memuaskan dan mendalam. Hal tersebut karena teknologi Bass menghasilkan suara frekuensi rendah yang memberikan kedalaman dan kekayaan pada musik.
Ini akan membuat suara dan musik terdengar lebih penuh dan lebih memikat. Tanpa bass yang memadai, musik dapat terdengar tipis dan kurang memukau, terutama dalam genre seperti hip-hop, musik elektronik, dan bahkan partitur orkestra.
Nah, jika saat ini Anda sedang bingung memilih TWS bass terbaik dan murah yang bisa dibeli pada Juni 2025, coba simak rangkuman di bawah ini.
7 Rekomendasi TWS Bass Murah Terbaik 2025
Beriut ini dirangkum Suara.com ada rekomendasi TWS bass murah dengan harga berdasarkan Tokopedia untuk Juni 2025.
Baca Juga: 4 Rekomendasi TWS Murah Terbaik Agustus 2024, Harga Mulai Rp 200 Ribuan Saja
1. Oraimo x MDL Lite OTW-330
Oraimo xMDL Lite OTW330 menjadi salah satu rekomendasi terbaik dari Suara.com. TWS ini dibekali dengan bluetooth 5.3, daya tahan baterai panjang, mode game, ENC mic, dan harga terjangkau.
Oraimo x MDL Lite OTW-330 akan cocok untuk pengguna harian, gamer ringan, atau kebutuhan musik. Cocok jika kamu cari earbud entrylevel dengan fitur unggul.
Harga: Rp160 ribuan
2. Earfun Free Mini
EarFun Free Mini adalah earbud TWS (True Wireless Stereo) filengkapi dengan driver 6mm, earbud ini menghadirkan kualitas suara jernih dengan bass yang cukup dalam untuk ukurannya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
7 HP Murah Terbaru di Indonesia: Baterai Jumbo, Cocok untuk Pekerja Mobile dan Streaming
-
Deret Keunggulan Xiaomi 15T, Dari Lensa Zoom hingga Kamera Leica
-
Moto Buds Bass Rilis: TWS Murah Motorola dengan Fitur ANC dan Baterai Tahan Lama
-
Lazada Siapkan Investasi Rp 400 Miliar buat Harbolnas 11.11
-
Lupakan Garmin! Ini 5 Pilihan Smartwatch Strava Terbaik 2025 di Bawah Rp 1 Juta untuk Pelari Kalcer
-
22 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 November: Ada Rank Up, Gems, dan Pemain 110-113
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 6 November: Raih Skin Groza FFCS, Diamond, dan Emote Bucin
-
Politisi PSI Yakin Gibran Adalah 'Jokowi 2.0', Tak Diasingkan di Papua
-
Gampang Banget, Begini Trik Mindahin Data dari Word ke Excel, Cuma Hitungan Detik!
-
Apple Siapkan Macbook Murah Calon Pembunuh Laptop Chromebook, Ini Harganya