Suara.com - Kabar gembira bagi seluruh pemain Free Fire (FF) di Indonesia! kode redeem FF spesial dibagikan sebagai bentuk perayaan atas kemenangan gemilang tim perwakilan Indonesia, EVOS Divine, di ajang Free Fire Esports World Cup (EWC) 2025.
Kemenangan ini bukan hanya sekadar prestasi, tetapi juga momen bersejarah yang mengukuhkan dominasi Indonesia di panggung esports dunia.
Tim EVOS Divine berhasil mengangkat trofi juara dunia setelah melalui pertarungan sengit di Riyadh, Arab Saudi.
Mereka menunjukkan permainan yang solid dan konsisten sepanjang babak Grand Final, mengukir sejarah baru bagi esports Free Fire Indonesia.
Tidak tanggung-tanggung, Garena melalui akun Instagram resmi Free Fire Esports Indonesia memberikan apresiasi tertinggi bagi para penggemar yang tak henti-hentinya memberikan dukungan.
"Kode Redeem gratis spesial kemenangan Indonesia di EWC 2025. Congratulations sekali lagi untuk Evos Esports! Yuk, Tukarkan kode di" tulis pengumuman kode redeem FF terbaru di akun Instagram @ff.esports.id.
Tanpa perlu berlama-lama lagi, berikut adalah kode redeem Free Fire terbaru yang bisa langsung Anda klaim:
FFINDOJUARA
Kode redeem FF hari ini dirilis secara eksklusif untuk merayakan pencapaian luar biasa EVOS Divine. Namun, perlu diingat bahwa kode redeem Free Fire seperti ini biasanya memiliki batas waktu dan kuota penukaran.
Baca Juga: 21 Kode Redeem FF Hari Ini 23 Juli 2025, Kesempatan Klaim Bundle Player Squid Game
Oleh karena itu, para Survivors dianjurkan untuk segera menukarkannya sebelum kehabisan atau kedaluwarsa. Segera klaim kode redeem FF terbaru.
Kemenangan Dramatis EVOS Divine di EWC 2025
Perjalanan EVOS Divine di EWC 2025 tidaklah mudah. Bertarung melawan 11 tim terbaik dari seluruh dunia, tim yang digawangi oleh EVOS.Abaaax, EVOS.Rasyah, EVOS.Koceeel, EVOS.Aimgod, dan EVOS.Reyy ini tampil luar biasa.
Mereka berhasil mengamankan posisi puncak di Grand Finals dengan total 170 poin, hasil dari 96 elimination dan dua kali "Booyah!".
Kemenangan ini terasa semakin manis karena tim perwakilan Indonesia lainnya, RRQ Kazu, berhasil mengamankan posisi runner-up, menciptakan all-Indonesian final yang membanggakan.
Tak hanya gelar juara tim, salah satu punggawa EVOS, Rasyah, juga dinobatkan sebagai Most Valuable Player (MVP) di babak final, melengkapi kejayaan Indonesia.
Berita Terkait
-
21 Kode Redeem FF Hari Ini 23 Juli 2025, Kesempatan Klaim Bundle Player Squid Game
-
36 Kode Redeem FF MAX Terbaru 23 Juli 2025, Klaim Skin EVO dan Bundle Langka Gratis
-
47 Kode Redeem FF Terbaru 22 Juli: Ada Skin SG, Reward Squid Game, dan Diamond
-
41 Kode Redeem FF Max Terbaru 22 Juli: Klaim Skin Evo dan Bundle Squid Game
-
15 Kode Redeem FF Hari Ini 22 Juli 2025, Raih Hadiah Cuma-Cuma dari Garena
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand
-
Film Super Mario Galaxy Rilis Lebih Cepat, Trailer Baru Ungkap Kehadiran Yoshi
-
Profil Aurora Light: 'Bro Cahyo' Menyala, Eks Pemain MPL ID Jadi Finals MVP M7 Mobile Legends
-
iQOO 15 Ultra Resmi Meluncur 4 Februari, Bawa Performa Gahar Kelas Monster
-
Harga Diprediksi Lebih Miring, Oppo Find X9s Bakal Bawa Dua Sensor 200 MP
-
Waspada Penjahat Siber Menyebar File Berbahaya Menyamar Sebagai E-Book PDF