- Xiaomi Rp2 jutaan sudah dibekali RAM 8GB untuk multitasking dan gaming lancar.
- Pilihan terbaik antara lain Redmi Note 14, POCO M7 Pro 5G, dan Redmi Note 13 5G.
- Selain RAM besar, ponsel ini punya kamera mumpuni, baterai awet, dan harga terjangkau.
Suara.com - Cari HP murah dengan performa handal? Xiaomi bisa jadi salah satu pilhan. Inilah beberapa rekomendasi HP Xiaomi Rp 2 jutaan RAM 8 GB terbaik yang bisa Anda jadikan referensi.
Kalau Anda punya dana Rp 2 jutaan dan ingin HP dengan RAM 8 GB, maka ponsel Xiaomi bisa menjadi solusi yang tepat.
Sebab saat ini, ada beberapa produk buatan Xiaomi yang dijual Rp 2 jutaan namun sudah dibekali dengan RAM 8GB yang tentu saja sangat bisa diandalkan untuk gaming.
Apakah HP Xiaomi dengan RAM 8 GB adalah yang Terbaik?
Pada dasarnya, perangkat Xiaomi dengan RAM 8 GB memang bukan yang "terbaik" secara universal, tetapi seringkali merupakan pilihan yang tepat.
Bagaimana tidak, ponsel Xiaomi yang dijual murah seringkali menawarkan keseimbangan performa yang lancar untuk multitasking, bermain game, dan penggunaan sehari-hari yang moderat tanpa biaya premium untuk model RAM yang lebih tinggi.
Meskipun RAM 12GB atau 16GB menawarkan daya yang lebih besar untuk pengguna berat, akan tetapi RAM 8GB dianggap sebagai minimum yang kuat untuk tahun 2025.
Sebab kapasitas RAM 8GB ini telah menyediakan ruang yang cukup untuk pengalaman pengguna yang lancar dan perpindahan aplikasi yang mulus bagi sebagian besar pengguna.
Jadi Mengapa Memilih HP Xiaomi?
Baca Juga: 5 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga Mulai dari Rp 2 Jutaan
Alasannya jelas, karena Xiaomi memberikan keseimbangan yang baik antara kinerja dan harga, menawarkan pengalaman yang lancar untuk sebagian besar tugas sehari-hari dan multitasking, termasuk bermain game dan penggunaan berat.
Kapasitas RAM yang lebih besar mencegah aplikasi tertutup tiba-tiba karena manajemen RAM yang agresif, memastikan multitasking yang lebih baik dan pengalaman bebas lag bagi sebagian besar pengguna.
Selain itu, harga HP Xiaomi yang sudah dibekali dengan RAM 8GB juga murah. Anda bahkan bisa membawanya pulang hanya dengan menggelontorkan dana Rp2 jutaan saja.
Rekomendasi HP Xiaomi Rp 2 Jutaan RAM 8 GB, Lebih Lancar Ngegame
1. Redmi Note 14
- Ukuran layar: 6.67", AMOLED, 2400×1080, 1800 nit, 120 Hz
- Memori: 8 GB + 256 GB
- Chipset: Helio G99-Ultra
- Teknologi prosesor : 6 nm
- Kamera: 108 MP, 1/1,67”, f/1,7, Lensa 6P + 2MP + 2MP
- Kamera depan: 20 MP
- Baterai: 5500 mAh (standar), 33 w, pengisian hingga 100% (Mode Boost) : 77 Menit
- Tahan cipratan, air, dan debu : IP 54
- Harga: Rp 2.599.000
2. POCO M7 Pro 5G
- Ukuran layar: 6.67', AMOLED display, 2400 x 1080, 2100 nit, 120 Hz
- Chipset: Dimensity 7025-Ultra
- Teknologi prosesor : 6 nm
- CPU: Prosesor octa-core, hingga 2,5 GHz
- GPU: IMG BXM-8-256
- Kamera utama : 50 MPOIS, Lensa depth : 2 MP
- Kamera depan : 20 MP
- Tahan cipratan, air, dan debu : IP 64
- Kecepatan pengisian daya : 45 W
- Kapasitas baterai : 5110 mAh (standar)
- Memori: 8 GB+256 GB
- Harga: Rp 2.499.000
3. Redmi Note 13 5G
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
3 Rekomendasi HP Gaming Murah Baterai Awet Berhari-hari, Harga Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan dengan Baterai 6000 mAh Terbaru, Awet Berhari-hari
-
7 Rekomendasi HP 2 Jutaan dengan Spesifikasi Premium Pilihan Terbaik Agustus 2025
-
7 Rekomendasi HP Murah Kamera Terbaik Agustus 2025, Spek Dewa Harga Jelata
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
7 Penyebab HP Cepat Panas Kayak Setrikaan dan Cara Mengatasinya
-
Terpopuler: Spesifikasi Pesawat ATR 42-500, Daftar Promo HP Imlek 2026
-
24 Kode Redeem FF 18 Januari 2026, Bocoran Skin Tinju Yuji Itadori
-
22 Kode Redeem FC Mobile 18 Januari 2026, Zico 117 Overpowered Menantimu
-
5 HP dengan Kamera Stabilizer OIS Harga Rp1 Jutaan, Jagonya Foto dan Video
-
MediaTek Ungkap Cara Agentic AI Mempermudah Kehidupan dan Produktivitas
-
Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A07 5G, Apa Beda dari Series 4G?
-
7 HP Vivo dengan Kamera Jernih untuk Foto Keluarga, Mulai dari Rp1 Jutaan
-
MediaTek Dimensity 9500s dan Dimensity 8500, Hadir Membawa Teknologi AI dan Ray Tracing Unggulan
-
Pesawat ATR 42-500 Buatan Mana? Cek Spesifikasi Lengkapnya