Suara.com - Di zaman serba canggih ini, pasar smartphone diramaikan dengan HP tipis dan ringan yang mengusung desain modern. Ada dua HP baru yang diklaim ultra tipis yakni iPhone Air dan Infinix Hot 60 Pro Plus.
Banyak brand teknologi yang berlomba menghadirkan smartphone terbaru dengan desain elegan dan ringan sehingga lebih praktis digenggam.
iPhone Air dan Infinix Hot 60 Pro Plus termasuk HP baru keluaran 2025 yang tipis dengan ketebalan tak sampai 6 mm. Kehadirannya menjadi gebrakan baru di dunia gawai.
Dari segi bodi jadi mana yang lebih tipis, iphone Air atau Infinix Hot 60 Pro? Intip ulasannya
iPhone Air
Apple baru saja merilisi seri iPhone 17 pada Selasa, 9 September 2025. Dalam Apple Event tersebut, juga diperkenalkan iPhone Air yang merupakan produk inovasi teranyar.
Dengan ketebalan 5,66 mm, smartphone tersebut diklaim sebagai HP paling tipis dari Apple. Fitur-fiturnya pun canggih, tak kalah dari seri iPhone lainnya.
Secara keseluruhan, HP ini memiliki dimensi ukuran 156.2×74.7×5.64mm dan berat: 165 gram, sehingga sangat ramping.
iPhone Air mengusung desain revolusioner dengan layar Super Retina XDR 6,5 inci dengan refresh rate 20 Hz via ProMotion dan kecerahan puncak 3000 nits sehingga ideal digunakan di dalam maupun luar ruangan.
Baca Juga: Spesifikasi iPhone Air: HP Bodi Tipis 5.6 mm dengan Chip A19 Pro
Untuk urusan dapur pacu, iPhone Air mengandalkan chip terbaru A19 Prom N1 dan C1X. HP ini pun multitasking dengan opsi penyimpanan 256GB, 512GB, 1TB.
Sementara itu untuk kebutuhan foto dan video, iPhone Air dibekali kamera utama Fushion 48MP dengan lensa utama 28-35mm, sensor quad-pixel 2.0µm besar, OIS berbasis sensor shift, dan telefoto optik 2 kali.
Kamera depannya beresolusi 18MP Center Stage dengan sensor persegi, Dual Capture, video 4K HDR. HP ini juga dapat mereka video 4K60 fps Dolby Vision Action mode yang didukung kualitas suara Spatial Audio, Audio Mix dan Noise Wind Reduction.
Adapun spek lainnya yakni sistem operasi baru iOS26 dengan Apple Intelligence, daya baterai tahan lama, pelindung Ceramic Shield, konektivitas 5G, NFC, slot e-Sim hingga dual-frequency GPS.
Soal harga, seri iPhone Air tergantung dengan memori penyimpanan. Varian 256 GB dibanderol USD 999 (Rp16,4 juta), 512 GB USD 1.199 (19,7 juta) dan 1 TB USD 1.399 (Rp23,02 juta).
Infinix Hot 60 Pro Plus
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Terpopuler: Aurora Light Ternyata Mantan Pemain MPL ID, 6 Pilihan HP Murah buat Edit Foto
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand
-
Film Super Mario Galaxy Rilis Lebih Cepat, Trailer Baru Ungkap Kehadiran Yoshi
-
Profil Aurora Light: 'Bro Cahyo' Menyala, Eks Pemain MPL ID Jadi Finals MVP M7 Mobile Legends
-
iQOO 15 Ultra Resmi Meluncur 4 Februari, Bawa Performa Gahar Kelas Monster
-
Harga Diprediksi Lebih Miring, Oppo Find X9s Bakal Bawa Dua Sensor 200 MP