- Ukuran layar: 6.78 inci, AMOLED, 1224 x 2720 pixels, 144Hz
- Memori: RAM 12 GB, ROM 512 GB
- CPU: Mediatek Dimensity 8350 Ultimate (4 nm), Octa-core
- Kamera: Belakang: Dual 108 MP f/1.9 (wide) + 8 MP f/2.2 111 (ultrawide), depan 13 MP f/2.2 (wide)
- SIM: Dual SIM (Nano-SIM)
- Baterai: 5500 mAh
- Berat: 189 g
- Harga: Rp4.699.000
4. Infinix Note 50 Pro 4G
- Ukuran layar: 6.78 inci, AMOLED, 1080 x 2436 pixels, 144Hz
- Memori: RAM 8 GB, ROM 256 GB
- CPU: Mediatek Helio G100 Ultimate 6nm
- Kamera: Belakang 50MP + OIS + Ultrawide 8MP, depan 32 MP
- SIM: Dual SIM (Nano-SIM)
- Baterai: 5200 mAh, 90W Wired, 30W Wireless Magnetic Charging
- Berat: 190 gr
- Harga: Rp3.199.000
Mengapa HP di Atas Disebut Memiliki Performa Tinggi?
Alasannya jelas karena ponsel-ponsel yang sudah disebutkan Suara.com di atas dibekali dengan berbagai aspek yang diperlukan pengguna.
Pertama adalah layarnya yang besar sehingga cocok untuk gaming atau nonton film.
Kemudian, ponsel di atas juga punya kapasitas RAM dan internal memori yang lega. Ini berguna agar ponsel Anda tidak mudah lag atau lemot.
Selain itu, ponsel-ponsel di atas juga mengusung kapasitas baterai besar yang bisa diandalkan seharian. Hal ini cocok buat Anda yang aktif di luar ruangan atau suka berpergian.
Itulah beberapa rekomendasi HP Infinix harga murah namun memiliki performa yang tinggi dan bisa diandalkan.
Kontributor : Damai Lestari
Baca Juga: 5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Kamera Terbaik September 2025
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Dari Transaksi Harian ke Perjalanan Global Lewat Integrasi Program Poin
-
Oppo A6t Series Resmi Debut di Indonesia, Bawa Baterai Jumbo 7000mAh, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Siapa Saja Roster MPL ID Season 17? Intip Bocoran Pemain dan Jadwal Pertandingannya
-
realme P4 Power 5G Resmi Meluncur, Buka Era Baru Smartphone dengan Baterai 10.001mAh
-
7 Rekomendasi Smartwatch Xiaomi Terbaik 2026, Mulai Rp300 Ribuan
-
7 HP Murah Rp1 Jutaan Desain Premium, Kamera Apik Anti Ketinggalan Zaman di 2026
-
40 Kode Redeem FF 31 Januari 2026: Klaim Katana Cosmic dan Bundle Nobara
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 31 Januari 2026: Buru Gullit 117 OVR dan Voucher Draft Gratis
-
Terpopuler: Cara Download PP Ramadan 2026 Cewek, 5 HP Alternatif Redmi Note 15 5G
-
XLSMART Resmi Hadirkan XL Ultra 5G+, Jaringan 5G Blanket Pertama di Indonesia