- Tersedia 21 kode redeem FC Mobile terbaru pada Rabu, 22 Oktober 2025.
- Pemain memilii kesempatan mengantongi ribuan Gems, poin Rank Up, pemain dengan OVR 110–113, hingga item eksklusif lainnya.
- Pemain juga berkesempatan mendapatkan hadiah tambahan melalui berbagai event yang sedang berlangsung.
Suara.com - Sebanyak 21 kode redeem FC Mobile terbaru kembali tersedia pada Rabu, 22 Oktober 2025 dan semuanya bisa langsung diklaim oleh para pemain.
Kode-kode ini menawarkan beragam hadiah menarik, mulai dari ribuan Gems, poin Rank Up, pemain dengan OVR 110–113, hingga item eksklusif lainnya.
Tak hanya itu, pemain juga berkesempatan mendapatkan hadiah tambahan melalui berbagai event yang sedang berlangsung.
Beberapa event yang masih berlangsung saat ini antara lain Anniversary dan Conmebol Libertadores, yang resmi dirilis oleh EA Sports.
Selesaikan Laga Semifinal 1 dan 2 di event Conmebol Libertadores untuk memperoleh paket hadiah spesial, termasuk 2.000 Gems dan pemain dengan OVR 106–108.
Jangan lewatkan juga event Piala Nike Phantom, yang menghadirkan hadiah eksklusif seperti skin sepatu Nike Phantom Low 6, 1.000 Gems, dan Kit Nike Phantom.
Cara Klaim Kode Redeem FC Mobile Terbaru
Mau klaim hadiah dari kode redeem FC Mobile? Ikuti panduan praktis berikut agar proses penukarannya lancar tanpa hambatan.
1. Buka browser di perangkat kamu, lalu akses situs resminya redeem.fc.ea.com.
Baca Juga: 24 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober: 26 Ribu Gems dan Paket 111-113 Menanti
2. Pilih dan salin kode redeem yang ingin digunakan, lalu tempelkan ke kolom input yang tersedia di halaman tersebut.
3. Pastikan setiap huruf dan angka yang dimasukkan sudah benar. Kesalahan kecil bisa menyebabkan proses klaim gagal.
4. Masukkan User ID akun FC Mobile milikmu dengan tepat.
5. Pastikan ID yang ditempel lengkap dan sesuai agar sistem bisa mengenali akunmu tanpa error.
6. Selesaikan proses verifikasi captcha untuk memastikan bahwa kamu adalah pengguna nyata, bukan bot.
7. Tekan tombol "Redeem" untuk memulai proses penukaran hadiah.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
Terkini
-
20 Kode Redeem FC Mobile 24 Oktober: Klaim Hadiah Langka dari Event Footyverse dan Liga Champions!
-
Oppo Reno 15 Series Bakal Hanya Punya Dua Model? Bye Reno 15 Pro Max
-
2 Seri Funism Terbaru Resmi Hadir ke Indonesia
-
Kalodata Dorong Pelaku TikTok Shop Kian Moncer di Dunia Bisnis Digital lewat Ajang Ini
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
TV Samsung: Bukan Sekadar Nonton! Karaoke, Art TV, Bahkan Tenangkan Anjing Peliharaan
-
10 Kode Redeem FF 24 Oktober 2025: Dapatkan Skin SG2, Emote, dan Bundle Nusantara Gratis!
-
Cara Menghapus File Lainnya di HP Xiaomi, Bersih-Bersih dari Sampah
-
7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
-
Grand Final Piala by.U 2025: Ajang Bergengsi yang Satukan Ambisi dan Teknologi Anak Muda Indonesia