Suara.com - Jika iPad terlalu mahal, maka Redmi Pad 2 Pro atau Xiaomi Pad 7 bisa menjadi pilihan cerdas yang Anda pertimbangkan.
Redmi Pad 2 Pro dan Xiaomi Pad 7 merupakan dua tablet buatan perusahaan Xiaomi yang dibekali dengan spesifikasi cukup berani.
Bagaimana tidak, tablet yang biasanya hanya punya spek asal-asalan kini punya chipset dan spesifikasi yang cukup gahar.
Baik Redmi Pad 2 Pro atau Xiaomi Pad 7 sama-sama sudah dibekali dengan RAM 8GB yang tentu saja bisa melibas berbagai pekerjaan.
Baik Anda bermain game, multitasking, atau membuka banyak aplikasi sekaligus tak akan membuat ponsel lemot.
Namun karena perbedaan harganya yang mencapai Rp1 jutaan, Redmi Pad 2 Pro dan Xiaomi Pad 7 kerap dibanding-bandingkan untuk dipilih mana yang lebih baik di antara keduanya.
Perbandingan Redmi Pad 2 Pro vs Xiaomi Pad 7, Bagus Mana?
Spesifikasi Redmi Pad 2 Pro
- Ukuran layar: 12.1 inci, 1600 x 2560 pixels, 1B colors, 120Hz, 600 nits
- Memori: RAM 8 GB, penyimpanan 256 GB
- Sistem operasi: Android 15, HyperOS 2
- Chipset: Qualcomm SM7635-AC Snapdragon 7s Gen 4 (4 nm), Octa-core
- GPU: Adreno 810
- Kamera: 8 MP f/2.0, (wide) 1/4.0' 1.12µm; depan 8 MP f/2.28 (wide) 1/4.0' 1.12µm
- SIM: No
- Baterai: 12000 mAh
- Berat: 610 g
- Harga: Rp4.499.000
Spesifikasi Xiaomi Pad 7
Baca Juga: 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- Ukuran layar: 11.2 inch, 2136 x 3200 pixels, IPS LCD, 68B colors, 144Hz, HDR10, Dolby Vision, 800 nits
- Memori: RAM 8 GB, penyimpanan 256 GB
- Sistem operasi: Android 15, HyperOS
- Chipset: Qualcomm SM7675-AB Snapdragon 7+ Gen 3 (4 nm), Octa-core
- GPU: Adreno 732
- Kamera: 13 MP f/2.2 (wide) 1/3.06' 1.12µm PDAF; depan 8 MP f/2.3, (wide) 1/4.0' 1.12µm
- SIM: No
- Baterai: 8850 mAh
- Berat: 500 g
- Harga: Rp5.499.000
Perbedaan Utama Chipset
Jika melihat spesifikasi di atas, maka perbedaan utama antara Redmi Pad 2 Pro dan Xiaomi Pad 7 adalah pada bagian chipset yang dibawa.
Redmi Pad 2 Pro dibekali dengan chipset Snapdragon 7s Gen 4 sedangkan Xiaomi Pad 7 yang lebih mahal mengusung chipset Snapdragon 7+ Gen 3.
Dilansir dari Nano Review, Snapdragon 7+ Gen 3 lebih unggul dibanding 7s Gen 4 karena memiliki performa CPU yang lebih baik, dengan skor single-core dan multi-core yang lebih tinggi di Geekbench.
Namun, 7s Gen 4 merupakan generasi penerus dari 7 Gen 3, sedangkan 7+ Gen 3 adalah chipset kelas atas yang lebih baru dan dirilis lebih awal dibandingkan 7 Gen 4.
Pilihlah Snapdragon 7+ Gen 3 jika Anda memprioritaskan performa CPU yang lebih tinggi dan fitur konektivitas yang lebih mutakhir.
Berita Terkait
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
Terkini
-
JBL Sense PRO: Revolusi Headphone Open-Ear Premium dengan Suara Imersif dan Kenyamanan Tanpa Batas
-
Mitos atau Fakta? Ini yang Terjadi Jika Kamu Menelan Permen Karet
-
Panduan Langkah demi Langkah Memperbaiki Print Spooler Anda
-
Fatal Frame II Remake Siap Rilis, Hadirkan Teror Klasik Lebih Mencekam
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
19 Kode Redeem FF Hari Ini 12 November 2025, Loot Box Misteri Bikin Penasaran
-
25 Kode Redeem FC Mobile 12 November 2025, Ungkap Cara 'Nakal' Dapatkan Gullit 113
-
5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
-
9 Langkah Cara Gadai iPad di Pegadaian, Praktis dan Mudah
-
AXIS Gandeng nubia Hadirkan Bundling Neo 3 Series: Kuota 200GB dan Pengalaman Gaming Super Kencang