Terkait dengan layar, perangkat dari Apple sebenarnya tidak perlu diragukan lagi. Menggunakan jenis ProMotion, refresh rate yang tersedia adaptif dengan tingkat kecerahan tinggi yang menunjang kinerja desainer.
Untuk dukungan perangkat lain tersedia Apple Pencil Pro yang menawarkan tingkat presisi yang luar biasa. Harganya bisa didapatkan mulai dari Rp18.999.000 per unitnya.
4. Xiaomi Pad 6 Max
Rekomendasi keempat adalah perangkat dari Xiaomi. Perangkat ini menawarkan RAM sebesar 12 GBa, dengan kombinasi prosesor premium Snapdragon 8+ Gen 1. kinerjanya sangat lancar untuk berbagai aplikasi desain yang Anda perlukan.
Dengan layar berukuran 14 inci, tablet ini juga menawarkan refresh rate tinggi hingga 144 Hz. Spesifikasi ini memberikan ‘kanvas’ yang luas dan visual yang mulus untuk berbagai project kreatif yang Anda perlukan.
Didukung dengan keberadaan Xiaomi Focus Pen, produk ini ditawarkan dengan harga mulai dari US$500 di pasar internasional.
5. HUAWEI MatePad 12X
Terakhir adalah produk dari HUAWEI. Produk ini memanfaatkan ram 12 GB yang ditenagai oleh prosesor gahar, yang membuat output kinerjanya semakin maksimal untuk menjalankan aplikasi desain dan berbagai aplikasi pendukungnya.
Untuk layar, HUAWEI menyematkan layar PaperMatte yang secara signifikan mengurangi pantulan cahaya di permukaan layar, membuat Anda dan siapapun penggunanya bisa lebih fokus dan merasakan sensasi menggambar di atas kertas.
Baca Juga: Infinix XPAD Edge Lolos Sertifikasi di Indonesia: Intip Pesona Tablet Murah Layar 13,2 Inci
Untuk perangkat pendukungnya adalah M Pencil, Smart Magnetic Keyboard dan mouse yang presisi. Produk ini bisa didapatkan mulai dari Rp8.899.000 per unitnya.
Kontributor : I Made Rendika Ardian
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Lei Jun Beri Jaminan Berani: Baterai Redmi Turbo 5 Max Digaransi 5 Tahun, Siap Diganti Gratis
-
Terpopuler: Bocoran iPhone 18 Pro, Pilihan Tablet RAM 8 GB Rp1 Jutaan
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari 2026, Buruan Klaim Groza Yuji Itadori
-
7 HP Infinix RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan: Spek Gahar untuk Multitasking
-
5 HP Vivo dengan Baterai Tahan Lama Seharian, Kapasitas 6000 mAh Mulai Rp1 Jutaan
-
29 Kode Redeem FC Mobile 21 Januari 2026: Berburu Van der Sar dan Bocoran Event Cerita Bangsa
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari 2026, Klaim Item Jujutsu Kaisen Gratis
-
Oppo A6 5G Meluncur di Pasar Global, HP Murah Tangguh dengan Baterai 7.000 mAh
-
29 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Januari 2026, Klaim 10.000 Gems dan Pemain TOTY 115-117
-
5 Rekomendasi Tablet Rp1 Jutaan RAM 8GB, Multitasking Lancar Anti Lemot