Tekno / Game
Minggu, 18 Januari 2026 | 10:43 WIB
Kolaborasi Free Fire x Jujutsu Kaisen. (Garena)
Baca 10 detik
  • Garena membagikan kode redeem Free Fire terbaru pada Minggu, 18 Januari 2026, termasuk kolaborasi Jujutsu Kaisen.
  • Pemain berkesempatan meraih item eksklusif seperti Fushiguro Bundle dan Gojo Arrival Animation melalui kode atau misi dalam game.
  • Kode redeem dapat ditukarkan melalui situs resmi Garena, dengan hadiah terkirim maksimal 24 jam setelah konfirmasi berhasil.
  1. GUFF-YCKX-TGNP (Hadiah 2026)
  2. FFIC-JGW9-NKYT
  3. XF4S-WKCH-6KY4
  4. FFGY-BGD8-H1H4
  5. FF11-NJN5-YS3E
  6. FF11-64XN-JZ2V
  7. NRD8-L6Y7-M4E2-9U1 (Item Digimon)
  8. FFAC-2YXE-6RF2 (Katana)
  9. CBUD-Z8HB-RZVA (Incubator Voucher)
  10. QK82-S2LX-5Q27 (Random Loot Box)
  11. RHTG-9VOL-TDWP (Pet Fragment Pack)
  12. FFIN-DOJU-ARAA (Outfit Jacket 33 - EVOS EWC)
  13. JKTE-8M89-XA33 (Bundle Arctic Blue)
  14. FFQ2-4KXH-CVS9 (Emote Edo Tensei)
  15. FFPX-DFLM-4TCS (Bundle Madara)
  16. FREE-FIRE-2026
  17. F9S2-D6F3-G7H1-J4K8 (Region India/VPN)

Cara Tukar Kode Redeem FF di Situs Resmi

Jangan sampai salah langkah, begini cara klaim kode redeem di atas:

  1. Kunjungi situs resmi penukaran hadiah Garena di https://reward.ff.garena.com/id.
  2. Log-in menggunakan akun FF Anda (Facebook, Google, Huawei, atau X).
  3. Masukkan kode redeem (12-16 karakter kombinasi huruf kapital dan angka) pada kolom yang tersedia.
  4. Klik tombol "Confirm".

Jika berhasil, hadiah akan langsung dikirim ke In-game Mail Anda dalam waktu 24 jam.

Ingat, kode redeem memiliki batas waktu (expired) dan kuota terbatas.

Jika muncul pesan galat, kemungkinan kode tersebut sudah tidak aktif atau sudah diklaim oleh pemain lain. 

Load More