Video / Bola
Senin, 07 April 2014 | 10:57 WIB

Suara.com - Pekan ini Chelsea mengakhiri performa buruknya. Setelah tumbang di tangan Crystal Palace dan PSG, The Blues kembali meraih kepercayaan diri usai melumat Stoke City 3-0. Dengan tambahan tiga poin, Chelsea tetap berada di posisi kedua klasemen sementara Liga Premier dengan 72 poin. (AllGoalsWaelArkab/ Youtube)

Load More