Suara.com - Maia Estianty mendadak menjodoh-jodohkan anaknya dengan seleb TikTok Bulan Sutena. Hal itu terlihat dalam konten terbarunya di YouTube.
Di situ, Maia Estianty mengundang perempuan 19 tahun itu untuk hadir di podcastnya. Sampai ada momen, dia bertanya mengenai status Bulan Sutena. "Belum (pacaran). Masih jomblo," kata Bulan Sutena.
Mendengar itu, Maia Estianty langsung heboh dan mulai menjodoh-jodohkan anaknya dengan Bulan Sutena. "Mungkin Al atau El ada yang mau daftar tuh," ucap Maia Estianty antusias. "Emang mereka jomblo?" tanya Bulan Sutena malu-malu. "Jomblo banget," sahut Maia Estianty.
Mantan istri Ahmad Dhani ini lantas meminta Bulan Sutena untuk memilih diantara Al Ghazali dan El Rumi. "Suka dua-duanya. Kayaknya yang lebih humoris El deh. Kalau kak Al itu mukanya kalem, cool. Kalau kak El kayaknya humoris, suka ngelucu, iya nggak sih?" tutur Bulan Sutena.
"Soalnya aku suka yang humoris, yang suka lucu," sambungnya lagi. Terlepas dari itu, ada juga momen di mana Maia Estianty meminta pendapat Bulan Sutena tentang dirinya. "Kamu mau punya mertua kayak aku nggak?" tanya Maia Estianty.
Voice Over/Video Editor: Tenri/Welly
Berita Terkait
-
Fuji Bercanda Mau Nikah, Kepingin Keliling Dunia Bareng Pasangan
-
El Rumi Beberkan Alasan Mantap Melamar Syifa Hadju: Kriterianya Mutlak?
-
El Rumi Ungkap Alasan Pilih Syifa Hadju Jadi Istri, Singgung Perubahan Religius
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Ahmad Dhani Murka Banyak Berita Hoax Tentang Hidupnya, Sebut Penyebar Fitnah 'Binatang'
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Menkeu Purbaya Buka Suara soal Hilangnya Uang Rp4,6 Miliar dalam Insiden Mobil Terbakar
-
Rhoma Irama Sentil Pemerintah soal Minimnya Dukungan Industri Kreatif
-
Berbentuk Kupu-kupu, Kebaya Maudy Ayunda di FFI Curi Perhatian
-
Sempat Vakum, Olski Comeback! Single Baru 'Love Me Not' Siap Menyapa Penggemar
-
Helwa Bachmid Ungkap Tak Dinafkahi Habib Bahar Saat Hamil, Makan Nasi Siram Teh
-
Menang FFI, Omara Esteghlal Serukan Film Jadi Suara Kegelisahan Rakyat Indonesia
-
Rumah Mewah Rafael Alun Senilai Rp19,7 M Resmi Diambil Negara
-
Rayakan Ultah Sabrina Saat Proses Cerai, Tulisan Kue dari Deddy Bikin Heboh
-
Raih Piala FFI Pertama jadi Penulis Skenario, Reza Rahadian Bakal Banting Setir dari Aktor?
-
Menang Pencipta Lagu Pop Terbaik di AMI Awards, Siprianus Bhuka: Hidup Saya Ikut Tabola Bale!