Suara.com - Beberapa waktu lalu, Lesti Kejora mendapatkan kesempatan untuk tampil di salah satu acara yang diadakan di Cianjur. Penampilan tersebut pun menjadi viral di media sosial.
Pasalnya, ibu dari satu anak ini mendapatkan saweran dari seorang pria. Momen tersebut dibagikan oleh sebuah akun TikTok @lestylovers25 pada Minggu (18/6/2023).
Hingga Selasa (20/6/2023), video tersebut sudah ditonton hingga 1.8 juta kali oleh netizen. Pada video tersebut, tampak Lesti Kejora yang ternyata ditemani oleh sang suami, Rizky Billar saat mangungg.
Lesti Kejora tampil memesona dengan kebaya bernuansa merah muda, yang dipadukan dengan sarung yang senada. Sementar itu, Rizky Billar mengenakan pakaian yang diduga mirip dengan tuan rumah, bernuansa abu-abu dengan aksesoris di bagian kepala.
Saat menyanyikan sebuah lagu, pria di samping kiri Lesti Kejora tiba-tiba mengeluarkan uang untuk menyawer ibu dari Baby L tersebut. Meski tak diketahui jumlahnya, terlihat uang berwarna merah dan biru di tangan pria tersebut. Simak videonya.
Voice Over/Video Editor: Sosmed/Welly
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Ungkap Reaksi Rizky Billar saat Tahu Hamil Anak Ketiga: Syok!
-
Anak Kedua Baru 4 Bulan, Rizky Billar Was-was Saat Tahu Lesti Kejora Hamil Lagi
-
Gara-Gara Gaya Bicara, Lesti Kejora dan Rizky Billar Kerap Disangka Bertengkar
-
Tak Terima Kehamilan Ketiga Lesti Kejora Dinyinyir, Rizky Billar Balas Menohok
-
Rizky Billar Bongkar Ngidam Unik Lesti Kejora: Dari Villa Kini Minta Klinik Kecantikan
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Jual Beli Jabatan, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Terjaring OTT KPK
-
Polda Metro Jaya Tetapkan 8 Tersangka dalam Kasus Ijazah Jokowi
-
NGORBIT: Intip Keseruan di Balik Layar 'Pesugihan Sate Gagak' Bareng Para Bintang!
-
Kronologi Ledakan di SMA 72 Jakarta, Terjadi Jelang Salat Jumat
-
Executive Talk: Daftar Haji Kayak Beli Kopi? Ini Cara Bank Danamon Bantu Anak Muda Berangkat Haji
-
Sebelum Hamish Daud Muncul, Pihak Raisa Jawab Isu Selingkuh Jadi Dasar Perceraian
-
Sarwendah Terciduk Ngamuk ke ART Saat Live, Netizen: Padahal Biasanya Kalem
-
Terdakwa Kecelakaan BMW Maut di Sleman Dijatuhi Vonis Penjara
-
Hamish Daud Jelaskan Situasi Hubungan dengan Raisa Pasca Digugat Cerai
-
Norma Cinta Bagikan Pengalaman Berakting di Film Danyang Wingit Jumat Kliwon