Suara.com - Tim penyelamat kapal selam wisata Titanic mendengar "suara-suara" di daerah dekat tempat kapal itu hilang. Kapal selam Titanic hilang kontak setelah menyelam satu jam 45 menit, untuk melihat bangkai kapal Titanic di Atlantik Utara.
Menurut Penjaga Pantai AS, pesawat P-3 milik Kanada telah menangkap suara-suara tersebut, yang kemudian dianalisis oleh para ahli Angkatan Laut AS. Operasi bawah air telah digeser untuk mencari sumber suara.
Namun sejauh ini kapal selam jarak jauh yang sedang beroperasi (ROV) telah "memberikan hasil yang negatif", kata penjaga pantai. Menurut memo internal pemerintah AS yang dilihat oleh sejumlah media AS, pantulan suara sonar terdengar dalam interval 30 menit pada hari Selasa (20/06).
Perangkat sonar tambahan digunakan empat jam kemudian dan suara-suara itu masih terdengar. Namun, tim penyelamat harus barpacu dengan waktu karena cadangan oksigen dalam kapal tersebut diperkirakan akan habis dalam waktu dekat.
Berita Terkait
-
Kisah Tragis Hosono Masabumi: Selamat dari Titanic Tapi Dikutuk Disumpahi Rakyat Jepang
-
Kapal Selam Wisata Titanic Dinyatakan Meledak, Pilot hingga Penumpang Tewas
-
Jam Saku dari Kapal Titanic Terjual Rp1,8 Miliar
-
Arloji Milik Petugas Kapal Titanic Terjual Hampir Rp 2 M dalam Lelang
-
Daftar Negara Anggota NATO 2022, Lengkap dengan Cara Bergabungnya
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Adly Fairuz Terseret Dugaan Penipuan Akpol Rp3,65 Miliar, Begini Kronologinya
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal, Tipu Korban Rp3,6 Miliar Modus Lolos Akpol
-
Pidato Presiden: Soroti Keberhasilan Pangan dan Sikap Elite Politik di Medsos
-
Bongkar Diperas Rp300 Miliar Hingga Diancam saat di Sel, Ammar Zoni Blak-blakan ke Hakim
-
Di Balik Operasi Lutut: Pakai Robot Hingga Kopi Bikin Osteoporosis?
-
Janjikan Masuk Akpol, Pesinetron Adly Fairuz Tipu Korban Rp3,65 Miliar
-
Kembali Jadi Kakak Fajar Sadboy di Film, Amanda Manopo: Bisa Diganti Gak Sih?
-
Prabowo Sapa Titiek Soeharto di Depan Para Pejabat, Buat Gemuruh Tepuk Tangan Panjang
-
Prabowo Beri Bintang Jasa Utama ke Mentan Amran, Berjuang Swasembada Pangan
-
Literasi di Atas Roda: Kisah Sutopo dan Becak Listrik Pustakanya