Suara.com - Usai lama bungkam, akhirnya Jeje Govinda dan Syahnaz Sadiqah buka suara terkait kasus perselingkuhannya dengan Rendy Kjaernett. Keduanya membuat video klarifikasi melalui akun Youtube-nya.
Pada kesempatan itu, Syahnaz juga turut meminta maaf dan menyesali perbuatannya. Ia mengakui kalau selama ini kurang bersyukur atas apa yang dimilikinya.
"Aku menyesal, pasti, banget, menyesal banget dengan apa yang terjadi. Semuanya," ujar Syahnaz Sadiqah dalam cuplikan video TikTok @disfoyou, Minggu (9/7/2023).
"Mungkin aku kemarin-kemarin kurang bisa menghargai, kurang bisa bersyukur udah dikasih keluarga yang baik, dikasih suami yang baik banget kayak kamu," lanjut Syahnaz Sadiqah sambil menatap Jeje Govinda.
Siapa sangka pada momen ini, ekspresi Syahnaz tampak menjadi sorotan warganet. Bahkan, tak jarang warganet menjadikan ini bahan lelucon.
Menurut mereka, ekspresi Syahnaz ketika klarifikasi seperti berusaha meneteskan air mata. Namun, air matanya tak kunjung keluar meski sudah berusaha. Simak videonya.
Voice Over/Video Editor: Nana/Praba
Berita Terkait
-
Denny Sumargo Sebut Artis yang Paling Tak Disuka Datang ke Podcastnya, Ada Rendy Kjaernett
-
Mama Amy Masih Jalani Pengobatan, Syahnaz Minta Doa untuk Kesembuhan
-
Ini Satu-Satunya yang Bikin Mama Amy Terhibur Saat Berjuang Sembuh
-
Hasil Pemeriksaan Medis Terbaru Mama Amy Kurang Bagus, Syahnaz Sadiqah Minta Doa
-
Dinilai Nggak Peka, Jeje Govinda Batal Naikkan Tunjangan DPRD KBB
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Ammar Zoni Ditanya Jaksa Apakah Pernah Isap Ganja di Penjara, Jawabannya Disorot
-
Gen Z Ingin Punya Rumah Impian Sendiri, Gimana Caranya?
-
Momen Arya Saloka dan Randy Pangalila 'Adu Jotos' saat Konferensi Pers
-
Bikin Heboh, Arya Saloka dan Caitlin Halderman Reka Ulang Adegan Romantis di Series Algojo
-
Cerita Inspiratif - Desa Banyuanyar Smart Village yang Hidup dari Kearifan Lokal
-
Indonesia Ambil Kendali di Dewan HAM PBB, Perkuat Diplomasi Internasional
-
Hotman Paris Sebut Ada Podcaster Jago Selingkuh, Doktif: Inisial DRL
-
Dinkes DKI Ingatkan Pentingnya Cuci Tangan dan Masker di Tengah Isu Superflu
-
Polemik Pandji Pragiwaksono Memanas, Indro Warkop Beri Peringatan Keras Tentang Kritik di Indonesia
-
Rocky Gerung Puji Pidato Megawati: Melampaui Politik Praktis!