"Inaugurasi kelulusan VR Ambassador merupakan langkah awal untuk kita terus berinovasi dalam pembelajaran sebagai upaya mereduksi Learning Loss dan mencetak lulusan yang inovatif, solutif, dan kreatif," kata Juliana, Head of Program Putera Sampoerna Foundation ditulis Selasa (20/7/2021).
Menurut Andes Rizky, Managing Director Millealab bahwa Inaugurasi kelulusan VR Ambassador ini merupakan gerbang baru bagi pendidik dalam mengoptimalkan teknologi Virtual Reality untuk menciptakan suasana yang bahagia bagi peserta didik kita agar lebih bahagia dalam belajar.
"Seperti tagline Millealab yaitu #bahagiabelajar, kami harap Guru Binar, Millealab serta VR Ambassador lainnya dapat melengkapi merdeka belajar dengan bahagia belajar," kata Andes.
Dukungan dari Kemenperin dan Kemendikbud-Ristek RI
Program VR Ambassador mendapatkan dukungan penuh dari Kementerian Perindustrian dan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia.
Kementrian Perindustrian melalui Direktur Jenderal Industri Kecil Menengah dan Aneka (IKMA), Gati Wibawaningsih mengatakan bahwa momen inaugurasi ini bukanlah akhir dari tantangan, tetapi merupakan gerbang atau langkah awal pendidik dalam tantangan pendidik di era digitalisasi.
Pada waktu yang sama, Dr. Rachmadi Widiharto, M.A. selaku Direktur GTK Pendidikan Dasar, Kemendikbud-Ristek RI bahwa dengan penggunaan teknologi Virtual Reality dalam Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) dapat meningkatkan kualitas pembelajaran, menurunkan dampak Learning Loss akibat pandemi Covid-19 dan dapat membuat peserta didik lebih tertantang dengan pembelajaran yang simulatif.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Pinjaman KUR BRI di Bawah Rp100 Juta Tidak Wajib Pakai Agunan? Ini Penjelasannya
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
ASN Bolos, Hak Pensiun Langsung Hilang
-
Aset Kripto Masuk Jurang Merah, Tekanan Jual Bitcoin Sentuh Level Terendah 6 Bulan
-
Rupiah Masuk Zona Hijau Lawan Dolar Amerika, Terangkat Sentimen Ini
-
Prabowo Panggil Dasco 2 Kali Sepekan: Urusan Perut Rakyat Jadi Taruhan
-
Bos OJK: Ada Tiga Cara Perkuat Pasar Modal Indonesia, Ini Kuncinya
-
IHSG Bergerak Dua Arah di Awal Sesi Jumat, Cermati Saham-saham Ini
-
Alasan Menkeu Purbaya Ngotot Gali Pajak dari Ekspor Emas
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik