Suara.com - Perusahaan BUMN PT Superintending Company of Indonesia atau Sucofindo membuka lowongan kerja terbaru di tahun 2024 ini.
Sucofindo adalah perusahaan BUMN yang bergerak di bidang jasa inspeksi, pengujian, sertifikasi, pelatihan dan konsultansi, dalam sektor pertanian, Kehutanan, Pertambangan (Migas dan Nonmigas).
Juga bergerak di bidang Konstruksi, Industri Pengolahan, Kelautan, Perikanan, Pemerintah, Transportasi, Sistem Informatika dan Energi Terbarukan.
Sucofindo juga menyediakan beragam layanan seperti warehousing dan forwarding, analytical laboratories, industrial and marine engineering, fumigation, dan industrial hygiene.
Di tahun 2024 ini, Sucofindo membuka lowongan kerja untuk beberapa posisi. Berikut loker yang tersedia di Sucofindo.
1. Digital Media Specialist 1 (Foto dan Video Production)
Persyaratan umum:
- Berkewarganegaraan Indonesia;
- Lokasi penempatan di Kantor Pusat;
- Bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO;
Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta;
- Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat;
- Hanya yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi;
- Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 18 November 2024.
Persyaratan khusus:
Baca Juga: Anak Teknik Merapat, Ini 5 Loker Teknisi Listrik Terbaru yang Bisa Dilamar!
- Pendidikan S1 jurusan Ilmu Komunikasi; Desain Komunikasi Visual (DKV), Broadcasting;
- Usia maksimal 32 tahun pada saat mengajukan surat lamaran.
- Memiliki pengalaman bekerja minimal 1 tahun di bidang terkait:
a. Pembuatan konten Video/ Foto;
b. Paham pengoperasian peralatan proses produksi foto dan video;
c. Creative editing dengan tools Adobe (untuk peruntukan foto dan video).
Deskripsi Jabatan:
- Mampu membuat content creative baik dalam bentuk Foto/ video/ reels;
- Mampu menjaga konsistensi publikasi;
- Mampu mengoperasikan peralatan produksi digital creative (foto/ video/ podcast);
- Mampu melakukan creative editing untuk foto/ video/ podcast;
- Mengidentifikasi trend dan pola konsumsi konten guna memastikan konten yang diproduksi mencapai tujuan yang ditetapkan Perusahaan.
2. Digital Media Specialist 1 (Social Media Officer)
Persyaratan umum:
- Berkewarganegaraan Indonesia;
- Lokasi penempatan di Kantor Pusat;
- Bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah kerja PT SUCOFINDO;
- Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta;
- Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai perusahaan sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat;
- Hanya yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi;
- Batas waktu penerimaan lamaran tanggal 18 November 2024.
Berita Terkait
-
Anak Teknik Merapat, Ini 5 Loker Teknisi Listrik Terbaru yang Bisa Dilamar!
-
5 Lowongan Kerja PT MUM November 2024 untuk Lulusan SMA, Butuh Account Officer hingga Driver!
-
3 Lowongan Kerja Barista Coffe Shop di Jakarta
-
Fresh Graduate Bisa Daftar! Lowongan EO Freelance untuk Pemula
-
5 Lowongan Kerja Creative Agency, Cocok Buat Mengembangkan Pengalaman Kerja yang Dinamis & Inovatif
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Klaim Swasembada Dibayangi Risiko, Pengamat Ingatkan Potensi Penurunan Produksi Beras
-
Penyaluran Beras SPHP Diperpanjang hingga Akhir Januari 2026
-
BBRI Diborong Asing Habis-habisan, Segini Target Harga Sahamnya
-
Produksi Beras Pecah Rekor Tertinggi, Pengamat: Berkah Alam, Bukan Produktivitas
-
Update Pangan Nasional 11 Januari 2026: Harga Cabai Kompak Turun, Jagung Naik
-
8 Ide Usaha Makanan Modal Rp500.000, Prediksi Cuan dan Viral di Tahun 2026
-
Saham BUMI Dijual Asing Triliunan, Target Harga Masih Tetap Tinggi!
-
ANTM Gelontorkan Rp245,76 Miliar untuk Perkuat Cadangan Emas, Nikel dan Bauksit
-
AMMN Alokasikan USD 3,03 Juta untuk Eksplorasi Sumbawa, Ini Mekanismenya
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran