Suara.com - Bek Liverpool, Martin Skrtel mengaku dirinya sempat berfikir untuk hengkang dari Liverpool. Alasannya sangat sederhana, di awal masa kepelatihan Brendan Rodgers, Skrtel lebih sering duduk di bangku cadangan.
Namun kini segalanya berubah. Rodgers kini mempercayai pemain Slovakia itu untuk menjaga pertahanan The Reds, terlebih lagi usai penampilannya yang gemilang saat melumat Arsenal 5-1 akhir pekan kemarin. Dalam laga tersebut, Skrtel menyumbang dua gol bagi The Reds.
“Tidak mudah bagi saya, apalagi setelah musim lalu saya selalu menjadi pilihan kedua dan lebih banyak dicadangkan. Saya pun sempat berfikir untuk hengkang. Namun sebelum musim ini bergulir, saya menyakinkan diri saya sendiri untuk bekerja lebih keras dan menunjukan kepada semua orang bahwa saya pantas berada di barisan depan,” aku Skrtel.
“Setelah pertandingan Sabtu kemarin, saya merasa sangat senang dan bersyukur memilih bertahan di Anfield,” Skrtel menambahkan.
Martin Skrtel dibeli Liverpool dari Zenit St. Petersburg di awal musim 2008-2009 dengan nilai transfer 6,5 juta poundsterling. (Soccerway)
Berita Terkait
-
Eks Liverpool Minta Arteta Tendang Gyokeres Usai Gol Comeback Gabriel Jesus
-
Masa Depan Mohamed Salah di Liverpool Terungkap Usai Rumor Transfer Arab Saudi Mulai Meredup Tajam
-
Arne Slot Optimistis 2026 Bakal Jadi Tahunnya Florian Wirtz
-
Bursa Transfer Serie A: AS Roma Bermimpi Pulangkan Salah ke Olimpico
-
Jadi Momok Timnas Indonesia, Striker Jepang Masuk Radar Liverpool Gantikan Isak
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Nasib Marcus Rashford di Barcelona Masih Abu-abu, Transfer Rp587 Juta Masih Tanda Tanya
-
Calon Kuat Pelatih Chelsea Liam Rosenior Sudah Tahu Kualitas Bintang Timnas Indonesia, Kok Bisa?
-
Dipecat Chelsea di Awal Tahun 2026, Begini Statistik Lengkap Enzo Maresca
-
Profil Liam Rosenior Calon Kuat Pelatih Chelsea Pengganti Enzo Maresca
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, The Blues Siapkan Dua Calon Pengganti
-
Breaking News! Pecat Enzo Maresca, Chelsea Hanya Sampaikan 99 Kata
-
Daftar Top Skor BRI Super League 2025/2026: Didominasi Legiun Asing, Ezra Walian Paling Subur
-
Cerita Ole Romeny Merinding Lihat Militansi Suporter Indonesia Hingga Merasakan Getaran Hebat di GBK
-
Profil dan Statistik Lengkap Allano Lima Winger Brasil Tumpuan Persija Jakarta
-
Jadwal BRI Super League Minggu Ini, Ada Persija Jakarta vs Persijap di GBK