Suara.com - Jepang bertekad membuat sejarah di Piala Dunia 2014. Gelandang internasional Jepang Keisuke Honda yakin skuatnya bisa mencapai delapan besar di Piala Dunia untuk pertama kalinya.
Honda merupakan salah satu pemain yang ikut memperkuat Jepang di Afrika Selatan empat tahun. Pemain AC Milan ini menyumbangkan dua gol dalam empat laga namun Tim "Samurai Biru" ini harus tersingkir di putaran kedua setelah kalah adu penalti dari Paraguay.
Namun, Honda yakin di Jepang bisa meraih hasil lebih baik lagi di Brasil. Berada satu grup dengan Pantai Gading, Yunani dan juga Kolombia, Honda merasa optimistis skuadnya berpeluang untuk lolos dari fase grup.
"Pertama, kami dapat 100 persen lolos dari grup kami. Setelah itu, segala sesuatu dapat terjadi di Piala Dunia. Kami cukup baik sekarang untuk mencapai ke perempatfinal," ungkap Honda.
"Tentu saja kami semua perlu untuk tetap fit namun jika kami melakukan hal yang dasar 100 persen, tidak ada kesalahan. Kami bisa maju ke perempatfinal. Dari sana kita bisa membuat mujizat yang terjadi," ujarnya. (Scoresway)
Berita Terkait
-
Dianggap Beban Negara! Stadion Legendaris Final Piala Dunia Terlilit Utang Rp34 Triliun
-
Eks Pemain AC Milan: Sandy Walsh Bisa Jadi Contoh Pemain Indonesia ke Liga Jepang
-
Legenda Jepang Soal Lawan Timnas Indonesia: Tidak Penting, Anggap Uji Coba
-
Eks AC Milan Jelang Jepang vs Timnas Indonesia: Kemungkinannya Kecil
-
Terkejut, Legenda Jepang Doakan Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Satu Gol Lagi, Kylian Mbappe Lewati Rekor Abadi Cristiano Ronaldo di Liga Champions
-
Banyak Insiden Brutal di Liga 4, PSSI Gelar Rapat Darurat
-
Bursa Transfer Liga Inggris Memanas di Pekan Terakhir: Cole Palmer Buka Peluang ke MU
-
Bojan Hodak Soroti Lini Serang Persib Jelang Duel di Manahan
-
Prediksi Skor Borussia Dortmund vs Inter Milan: Duel Penentuan Zona 8 Besar
-
Ordal PSSI Akui Timnas Indonesia Terancam Melemah Andai Liga tak Berbenah
-
Dua Bulan Menghilang, Marselino Ferdinan Akhirnya Muncul
-
Pratama Arhan Tegaskan Takkan Ikuti Jejak Shayne Pattynama: Belum Waktunya Balik ke Indonesia
-
Skuat Inggris di Piala Dunia 2026 Versi Legenda Liverpool: Duo Arsenal Rp2 T Dicoret
-
Kutukan Trofi Berakhir, Harry Kane Siap Setia Lebih Lama Bareng Bayern Muenchen