Suara.com - Arsenal tak ingin menjadi pecundang seperti raksasa Liga Inggris lainnya, yang ditendang tim kasta bawah di ajang Piala Liga.
Bertandang ke markas Brighton & Hove Albion (BHA), The American Express Community Stadium, Minggu (25/1/2015) malam, Arsenal mampu unggul cepat dua gol pada babak pertama. Gol The Gunners dicetak Theo Walcott dan Mesut Ozil.
Petaka Arsenal langsung tercipta hanya dua menit setelah kick off digulirkan. Memanfaatkan umpan tarik Chalum Chambers, Walcott mampu menceploskan bola ke gawang tuan rumah, sekaligus membungkam riuh publik BHA.
Pascagol tersebut, tim tamu makin kesetanan. Serangan demi serangan terus dilancarkan, hingga membuat tuan rumah kocar kacir.
Dan akhir, pada menit 24, Arsenal kembali sukses membobol gawang BHA. Umpan cemerlang Rosicky mampu dikonversi menjadi gol oleh Mesut Ozil, untuk membawa timnya unggul 2-0.
Unggul dua biji gol tak membuat Arsenal melemahkan serangan. Sejumlah peluang Arsenal pun kembali tercipta lewat kaki Giroud dan Rosicky. Namun, seluruh upaya tersebut masih gagal menembus jala BHA.
Dan akhirnya, hingga laga jeda, skor 2-0 bagi Arsenal pun tetap bertahan.
Berita Terkait
-
Taktik Guardiola Tanpa Erling Haaland Berbuah Manis Buat Manchester City
-
Liverpool Kembali Terpuruk, Cuma Calvin Ramsay Dapat Nilai 7 saat Dibantai Crystal Palace
-
Arsenal ke Perempat Final, Penampilan Bocah 15 Tahun Bikin Kagum Mikel Arteta
-
Hasil Lengkap Piala Liga Inggris: Arsenal, Man City, hingga Chelsea ke Perempat Final
-
Piala Liga Inggris Jadi Panggung Pemain Muda City, Guardiola Siapkan Talenta Baru, Siapa Mereka?
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Jangan Mikir Jauh-jauh, Eks Anak Buah STY Target Ini ke Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Barcelona Goda Harry Kane, Bayern Munich Bisa Ketiban Rezeki Nomplok
-
Siapa Nicholas Indra Mjosund? Striker Keturunan Norwegia Tak Jadi Bela Timnas Indonesia U-17
-
Kans Abroad Terbuka, Pemain Timnas Indonesia U-17 Diminta Habis-habisan di Piala Dunia
-
Massimiliano Allegri Akui AC Milan Terlambat Panas Saat Lawan AS Roma
-
Dean James Menghilang, Pelatih Go Ahead Eagles Sebut Anak Asuhnya Kehilangan Jati Diri
-
Penampakan Lapangan Sintetis dan Loker Room Jelang Timnas Indonesia U-17vs Zambia
-
Lille Sukses Kalahkan Angers, Calvin Verdonk Malah Kecewa Berat
-
Lagi Gacor-gacornya Bersama Persija, Emaxwell Souza: Tim Ini Punya Target Besar
-
Makna Haru di Balik Selebrasi Declan Rice: Aku Tahu Dia Menonton di Atas Sana