Suara.com - Bintang Real Madrid Cristiano Ronaldo untuk kedua kalinya berhasil meraih penghargaan Pemain Terbaik Eropa. Ronaldo pun mengungkapkan bahwa rekan- rekan setimnya baik di Madrid dan timnas Portugal merupakan kunci dari suksesnya
Ronaldo terpilih sebagai Pemain Terbaik Eropa 2015/2016 setelah mengalahkan Antoine Griezmann dan rekan setimnya di Real Madrid, Gareth Bale. Ini gelar pemain terbaik Eropa kedua dalam karir Ronaldo setelah sebelumnya pada 2013/2014.
Kapten tim Portugal ini pun memiliki memuji rekan-rekan setimnya yang telah membantu dirinya meraih sukses tersebut. "Ini adalah sebuah kehormatan dan terima kasih untuk kepada jurnalis yang telah memberikan voting pada saya," kata Ronaldo kepada UEFA.
"Rekan rekan setim saya adalah kuncinya, mereka kunci setiap tahun. Saya bekerja keras namun tanpa bantuk rekan setim saya ini tidak akan mungkin. Terima kasih kepada rekan setim saya dari Real Madrid dan Portugal," ujarnya.
"Saya harus menyebutkan Portugal karena itu adalah pertama dalam sejarah mereka. Itu berbeda karena saya sudah memenangkan Liga Champions tiga kali. Untuk memenangkan sesuatu dengan Portugal adalah puncak dari karir saya," tukas Ronaldo. (Scoresway)
Berita Terkait
-
Zico Angkat Suara Soal Klaim Cristiano Ronaldo sebagai Pemain Paling Komplet Sejagat
-
Cedera Otot Paha, Eder Militao Harus Menepi Selama 2 Pekan
-
Real Madrid Incar Dua Bintang Premier League: Pemain Jenius Chelsea dan Motor Liverpool
-
Cristiano Ronaldo Selfie dengan Elon Musk hingga Presiden Trump, Messi Mana Bisa
-
Tak Betah di Penjara Artis, Eks Real Madrid Robinho Merengek Minta Pindah
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Ragnar Oratmangoen Bawa FCV Dender Pecah Telur, Satu Pelatih Jadi Pengangguran
-
Inter Tumbang di Derby della Madonnina, Cristian Chivu: Nyakitin dan Bikin Trauma
-
Mikel Arteta Merinding! Eberechi Eze Cetak Hattrick Pertama Arsenal Sejak 1978
-
Emil Audero Kebobolan Tiga Gol, Pelatih Cremonese Tetap Bangga
-
ET Minta Timnas Indonesia Maksimalkan FIFA Series, tapi Siapa Pelatihnya?
-
Timur Kapadze: Bukan Timnas Indonesia yang Lemah
-
Emil Audero Gemilang, Tapi Roma Tetap Pulang dengan Tiga Poin
-
Arsenal Libas Tottenham 4-1, The Gunners Makin Kokoh di Puncak Klasemen
-
AC Milan Tumbangkan Inter: Pulisic Bersinar, Maignan Jadi Pahlawan
-
Road Map PSSI Ramai Dibahas, Zwiers Pastikan Versi Final Rilis Tahun Depan