Suara.com - Kejuaraan Indonesia Soccer Championship (ISC) resmi berakhir dengan Persipura Jayapura keluar sebagai juara. Sementara untuk Persib Bandung menjadi tim ter-fairplay di ISC.
Persib dinobatkan sebagai tim terbaik lantaran menjadi klub yang paling sedikit mendapatkan kartu kuning serta pelanggaran. Manajer Persib Umuh Muhtar mengaku bangga timnya bisa memenangkan hal tersebut meski tidak keluar sebagai juara.
"Itulah semangat Fairplay, kami menjunjung tinggi semangat sportifitas. Kalau kita keluar diterima dengan baik, pasti kami akan balas itu semua," kata Umuh di Hotel Aryaduta, Bandung, Jawa Barat, Minggu (8/1/2017).
Sementara itu, pencetak gol terbanyak ISC diraih oleh pemain Sriwijaya FC, Albeto Goncalves. Pemain asal Brazil tersebut berhasil memasukan bola ke gawang lawan sebanyak 25 gol. Ia berhak mendapatkan 150 juta atas pencapaiannya itu.
"Saya mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Palembang yang telah mendukung saya. Jayalah sepak bola indonesia, semoga makin maju," kata Beto lewat video call langsung dari Brazil.
Untuk pemain terbaik ISC diraih oleh pemain Persipura Jayapura, Boaz Solossa. Sementara untuk pemain muda terbaik diraih oleh Evan Dimas asal Bhayangkara FC.
Tag
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Siapa Pelatih Timnas Indonesia U-20? Erick Thohir Bakal Tunjuk Sosok Ini
-
Setelah Mathew Baker, Timnas Indonesia Berpotensi Tikung Australia untuk Amankan Pemain Keturunan
-
MU Siap Lepas Jadon Sancho Gratis, Dortmund Siap Sambut Si Anak Hilang
-
Here We Go! Barcelona Siapkan Dana Rp1,15 Triliun Demi Bajak Harry Kane
-
Sisi Lain Calon Pelatih Timnas Indonesia Timur Kapadze: Tak Bisa Jauh dari Anak
-
Mike Rajasa Usai Debut di Timnas Indonesia U-17: Langsung Ciptakan Sejarah
-
Alasan Timur Kapadze Ogah Jadi Asisten Cannavaro, Pilih Tunggu Lamaran PSSI
-
Eks Wakil Presiden AFF Nilai Vietnam Lebih Layak ke Piala Asia 2027 Dibanding Malaysia
-
Namanya Indonesia Banget, Pemain Keturunan di Klub Swiss Ini Punya Bapak dari Pekalongan
-
Bintang Man City Ungkap Kekecewaan Eliano Reijnders Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026