Suara.com - Para pemain Arsenal menginginkan Alexis Sanchez bertahan di klub pada musim depan, kata bek Laurent Koscielny, ketika spekulasi mengenai masa depan pemain internasional Chile itu terus bergulir.
Sanchez telah mencetak 28 gol dalam 49 penampilannya musim ini, namun laporan-laporan media mengindikasikan ia tidak gembira di klub.
Pemain 28 tahun itu memiliki satu tahun tersisa pada kontraknya dan telah dikait-kaitkan dengan Manchester United dan Manchester City serta beberapa klub papan atas lain di seantero Eropa.
"Pertama-tama, ia mencetak banyak gol untuk kami namun pekerjaan utamanya bukan menjadi penyerang, itu (peran) yang lebih seperti gelandang namun ia merupakan pemain yang sulit dipercaya. Ia hanya ingin berjuang dan mendapatkan hasil terbaik untuk klub," kata Koscielny.
"Ketika Anda memiliki pemain seperti ini di tim Anda, untuk memperlihatkan cara kami ingin tumbuh bersama, ini penting dan menurut saya ia memiliki banyak pemain yang mendukung untuk mempertahankannya," sambungnya.
"Saya pikir tidak banyak pemain yang tidak menyukai dirinya dan seroang pemain seperti ini, yang dapat menjadi pembeda sepanjang pertandingan, itu langka. Kami ingin mempertahankan dia dengan kami karena kami tahu ia begitu penting untuk tim kami," sambungnya lagi.
Tim peringkat kelima Arsenal tertinggal satu angka dari Liverpool dan akan menjamu Everton pada pertandingan terakhir mereka di Liga Inggris musim ini. (Antara)
Berita Terkait
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- 30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 September: Raih Hadiah Prime Icon, Skill Boost dan Gems Gratis
Pilihan
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
Terkini
-
Pelatih Brasil Tak Habis Pikir Patrick Kluivert Cuekin Nadeo Argawinata: Dia Tampil Luar Biasa
-
Pemain Keturunan Bermarga Sitorus Bersinar di Liga Australia, Tanpa Naturalisasi Bisa Bela Timnas
-
Alasan Klub 'Saudara' Manchester City Beri Kontrak Profesional ke Wonderkid Timnas Indonesia
-
Disambut bak Pahlawan di Stamford Bridge, Jose Mourinho Malah Bilang Begini
-
H-8 vs Arab Saudi, Pemain Keturunan Rp 13,91 Miliar Cedera, Timnas Indonesia Makin Kritis
-
Mimpi Buruk Liverpool: Dihajar Galatasaray, Alisson dan Ekitike Cedera
-
Bocoran Pemain Timnas Indonesia untuk SEA Games 2025 Pilihan Indra Sjafri
-
Harimau Malaya Kocar-Kacir! 7 Pemain Dihukum FIFA, Bisa Menang Lawan Laos?
-
Jejak Hitam Malaysia di FIFA: Dari Kerusuhan Suporter hingga Skandal Naturalisasi
-
Breaking News, Pemain Keturunan Batak Diikat Kontrak Tim Elit Australia