Thailand yang belum mau menyerah, akhirnya berhasil menyeimbangkan papan skor. Menyambut umpan silang mendatar, pemain pengganti bernomor punggung 17 berhasil mengubah papan skor menjadi 1-1.
Papan skor kembali imbang, pelatih Fakhri Husaini kembali melakukan perubahan strategi. Fajar yang merupakan seorang gelandang ditarik keluar. Sebagai gantinya, Sutan Zico yang merupakan seorang striker dimasukkan.
Serangan yang dilancarkan Indonesia di menit 76 nyaris membawa Indonesia kembali unggul. Lewat kerjasama satu dua Yudha dengan Zico, nama terakhir menyodorkan bola kepada Supriadi yang langsung menyambar dari sisi kiri. Sayang sepakannya tepat mengarah ke Anuchid.
Hingga peluit panjang dibunyikan, skor 1-1 tetap bertahan sehingga pemenang akan ditentukan lewat drama adu penalti.
Thanarin yang maju sebagai algojo pertama Thailand berhasil menundukkan Ernando Ari Sutaryadi. Begitu pula dengan Sutan Zico sebagai eksekutor pertama Indonesia.
Ernando berhasil menggagalkan penendang kedua Thailand, dan Bagus Kahfi membawa Indonesia memimpin 2-1.
Penendang ketiga kedua tim berhasil mencetak gol. Begitu pula penendang keempat Thailand dan Indonesia.
Indonesia akhirnya memastikan gelar juara setelah penendang terakhir Thailand gagal menundukkan Ernando. Indonesia menang adu penalti 4-2.
Susunan Pemain:
Indonesia: Ernando Ari Sutaryadi; Amiruddin Bagas Kaffa, Fadilah Nur Rahman, Komang Teguh Trisnanda, Mochamad Yudha Febrian; David Maulana, Andre Oktaviansyah, Brylian Neghieta Dwiki Aldama, Mochammad Supriadi, Amanar Abdillah, Amiruddin Bagus Kahfi.
Baca Juga: PPP: Walau Bersorban, Ma'ruf Amin Paham Masalah Ekonomi
Thailand: Anuchid Taweesri; Arthit Bua Ngam, Chatmongkol Rueangthanarot, Jakkrapong Sanmahung, Pongsakorn Innet; Thanarin Thumsen, Sarawut Soawaros, Thanakrit Laorkai, Thiraphong Yangdi; Sitthinan Rungrueang, Kittiphong Khetpara.
Tag
Berita Terkait
-
Evandra Florasta Ungkap Kekecewaan Usai Tercomeback Zambia dan Berujung Kekalahan
-
Klasemen Timnas Indonesia U-17 Usai Takluk di Laga Perdana Lawan Zambia
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Zambia Bungkam Garuda Muda 3-1 di Piala Dunia U-17
-
Geger! Anak Patrick Kluivert Akui Penyuka Sesama Jenis: Ayah Mendukungku
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Alexis Mac Allister Memukau, Liverpool Berikan Kekalahan Perdana untuk Real Madrid
-
Hasil Liga Champions: Arsenal Hajar Slavia Praha Tiga Gol dan Clean Sheet Lagi
-
Evandra Florasta Ungkap Kekecewaan Usai Tercomeback Zambia dan Berujung Kekalahan
-
Klasemen Timnas Indonesia U-17 Usai Takluk di Laga Perdana Lawan Zambia
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Taktik Jitu Bojan Hodak Jaga Kebugaran Skuad Maung Bandung Hadapi Selangor FC
-
Mauro Zijlstra Mengamuk Lagi! Dua Gol ke Gawang Telstar, Tren Tajam Belum Terhenti
-
Rekor Fantastis Persib: 5 Laga Clean Sheet, Andrew Jung Siap Cetak Gol Lagi di Markas Selangor FC
-
Kena Marah Pelatih, Berapa Rating Jay Idzes saat Sassuolo Dihajar Genoa?
-
Enaknya Nova Arianto, Timnas Indonesia Cuma Disuruh Semangat Aja di Piala Dunia U-17 2025