Suara.com - Timnas Indonesia U-23 kalah 1-2 dari Palestina pada babak penyisihan Grup A Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi, Rabu (15/8/2018). Pemain Timnas U-23 Evan Dimas melihat timnya kurang beruntung saat melawan Palestina.
Evan Dimas melihat bahwa skuatnya sudah berjuang cukup keras dan banyak mendapatkan peluang saat menghadapi Palestina di laga keduanya di Grup A.
"Saya apresiasi perjuangan teman-teman karena saya lihat mereka nggak mau ngalah juga. Mungkin kita belum beruntung aja ini," kata Evan Dimas usai pertandingan.
Pemain Selangor FA itupun mengaku sudah melupakan kekalahan melawan Palestina. Oleh karenanya, ia meminta rekan-rekannya untuk fokus pada pertandingan berikut.
Sebagaimana diketahui, Timnas U-23 akan menghadapi Laos pada 17 Agustus mendatang. Kemudian berhadapan dengan Hong Kong pada 20 Agustus 2018.
"Saya pribadi jangan lihat Hong Kong dulu, lihat Laos dahulu, fokus dan menang dulu lawan Laos. Setelahnya, fokus lagi buat menang lawan Hong Kong itu saja," pungkasnya.
Kekalahan dari Palestina, ini merupakan pertandingan kedua bagi skuat Merah Putih. Sebelumnya, mereka berhasil menang telak atas Taiwan dengan skor 4-0.
Berita Terkait
-
Kendal Tornado FC Datangkan 2 Pemain Baru, Termasuk Eks Timnas Indonesia U-23
-
Nestapa Indonesia Kini, Satu-Satunya Semifinalis AFC U-23 yang Terbuang Imbas Blunder Fatal PSSI
-
Gempita AFC U-23 dan Kenangan Manis One Hit Wonder Timnas Indonesia karena Tangan Dingin STY!
-
Gaspol! Jadwal Debut John Herdman Bersama Timnas Indonesia dan U-23
-
Jens Raven Janji Timnas Indonesia U-23 Tampil Lebih Sangar dan Kuat di Kalender Kompetisi 2026
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
PSSI Resmi Umumkan John Herdman Sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Fakta Baru: Pemain Real Madrid Terkejut, Xabi Alonso Didepak Tanpa Pemberitahuan Internal
-
Emil Audero Jadi Bulan-bulanan Juventus: Lawan Kami Superior
-
Gantikan Xabi Alonso di Real Madrid, Begini Statistik Alvaro Arbeloa
-
FC Dallas Mulai Pramusim MLS 2026, Maarten Paes Ikut Latihan Penuh: Rumor Pindah ke Persib HOAX
-
Emil Audero Pahlawan, Tapi Cremonese Dibantai 5 Gol dari Juventus
-
5 Alasan Real Madrid Pecat Xabi Alonso di Pertengahan Musim
-
Benarkah Emil Audero Siap Diboyong Kembali ke Juventus di Bursa Transfer Musim Panas 2026?
-
Siapa Alvaro Arbeloa? Mantan Lawan Jordi Amat yang Jadi Caretaker Real Madrid
-
3 Taktik Pilihan John Herdman untuk Timnas Indonesia, yang Mana Kira-kira?