Suara.com - Persib Bandung resmi mendepak tiga legiun asingnya. Mereka adalah Bojan Malisic, Rene Mihelic serta Artur Gevorkyan.
Dalam jumpa pers yang digelar di Grha Persib, Pelatih kepala, Roberts Rene Alberts mengungkapkan bahwa Persib membutuhkan kualitas pemain asing nan bagus. Ia menganggap bahwa stok yang ada saat ini kurang klop dengan yang dibutuhkan oleh Maung Bandung.
"Seperti yang saya bilang tim seperti Persib butuh kualitas pemain asing yang bagus. Saya pikir kualitas pemain asing tidak bisa klop dengan kualitas Persib," terangnya, Kamis (15/8/2019).
Sebagai gantinya, Persib Bandung sudah menyiapkan tiga pemain asing baru. Dua di antaranya berasal dari klub Belanda sementara satu lagi berasal dari liga Filipina.
Berikut profil singkatnya
Pemain yang sebelumnya berseragam SC Cambuur ini didatangkan ke Persib untuk menggantikan peran Artur Gevorkyan.
Diketahui, Kevin meneken kontrak berdurasi 5 bulan bersama Persib Bandung dengan opsi perpanjangan satu tahun. Skuat Maung Bandung mendatangkan sang pemain dengan bandrol sebesar Rp5,6 miliar.
Bersama SC Cambuur, musim lalu pemain berusia 26 tahun ini punya performa yang lumayan ciamik. I tercatat mengemas 10 gol dan 7 assist dari 31 penampilannya.
Baca Juga: Siaran Langsung dan Live Streaming Persela Lamongan vs Persib Bandung
Selain itu, Kevin ternyata juga pernah turut andil mempecundangi tim yang dulu sempat dibela salah satu penggawa Timnas Indonesia Ezra Walian.
Kala itu Ezra yang masih memperkuat RKC Waalwijk dalam dua kali pertemuan takluk dari klub yang dibela Kevin.
Pemain yang juga berasal dari Belanda ini diboyong dengan nilai hingga Rp7,1 miliar dengan durasi kontrak selama 1,5 tahun.
Nick sebelumnya merupakan pemain dari salah satu klub divisi tertinggi liga Belanda yakni Ado Den Haag yang kemudian dipinjamkan ke klub Eredivisie lainnya yakni FC Emmen.
Bersama FC Emmen, Nick mampu tampil prima hingga berhasil menyelamatkan timnya itu dari jurang degradasi musim lalu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Inter Milan vs Napoli: Chivu Percaya Pemain Muda, Zielinski dan Bisseck Disiapkan Jadi Starter
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA
-
Legenda Manchester United Kagumi Karakter Rendah Hati Declan Rice, Punya Mental Baja
-
Bojan Hodak Senyum Lebar Persija Pulang ke Jakarta Tanpa Poin: Mereka Cuma Sekali Shoot
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan