Suara.com - Caretaker Persija Jakarta, Sudirman membantah ketidakhadiran Marko Simic jadi penyebab timnya kalah dari Borneo FC. Pada laga pekan ke-21 Liga 1 2019 di Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (27/9/2019), Persija takluk 0-1.
Menurut Sudirman, tanpa bomber haus gol asal Kroasia itu, Persija bisa tetap tampil bagus.
Pada laga Borneo vs Persija, Marko Simic tak bisa bermain lantaran dibekap cedera.
"Kalau lihat pertandingan tadi (kemarin) tidak berpengaruh besar tanpa adanya Simic. Karena Heri (Susanto) bermain bagus dan banyak peluang. Pemain lain di pertandingan juga tidak ada pengaruh besar tanpa Simic," kata Sudirman usai pertandingan.
Pelatih yang juga menukangi Persija U-20 itu menuturkan kalau anak asuhannya sudah berjuang dengan maksimal.
Sayang, hasil belum berpihak kepada Pasukan Ibu Kota.
"Anak-anak sudah berjuang maksimal di pertandingan. Tapi hasil akhir belum menang tapi semangat juang seperti ini harus dimanfaatkan serta dipertahankan," ungkapnya.
Kekalahan ini membuat Persija masih tertahan di posisi 14 klasemen sementara, dengan poin 20 dari 19 pertandingan.
Pada laga Liga 1 2019 berikutnya, Persija Jakarta akan menjamu Persela Lamongan di Stadion Patriot, Bekasi, Rabu (2/10/2019).
Baca Juga: Gagal Bawa Pulang Poin, Sudirman Tetap Puji Pemain Persija Jakarta
Berita Terkait
-
Piala Dunia U-17: Soroti Grup H, FIFA Rekomendasikan untuk Saksikan Pemain Persija Ini!
-
Mesin Gol Persija Jakarta Tegaskan Jaga Api Kemenangan Demi Kejar Borneo FC di Super League
-
Lagi Gacor-gacornya Bersama Persija, Emaxwell Souza: Tim Ini Punya Target Besar
-
Gustavo Almeida Pamit, Persija Jakarta Bakal Kehilangan Ketajaman?
-
Legenda Persija Jakarta dan Gubernur Sulut Bangkitkan Lagi Persma 1960
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Menanti Kejutan! Ini 4 Bintang Masa Depan Indonesia U-17 yang Bisa Bikin Zambia Tersungkur
-
Punya Kumis Tebal, Usia Striker Qatar di Piala Dunia U-17 2025 Dipertanyakan
-
Sepak Terjang Dennis Makinka, Lawan Pertama Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025
-
Eks Tangan Kanan STY Lebih Senang Pemain Timnas Indonesia Sukses di Level Senior, Tapi..
-
Prediksi Slavia Praha vs Arsenal: Misi The Gunners Raih 4 Kemenangan Beruntun
-
Apa Itu Kartu VAR? Inovasi Football Video Support di Piala Dunia U-17 2025 di Qatar
-
Persib Tandang Lawan Selangor FC: Jadi Adu Gengsi Bojan Hodak vs Christophe Gamel
-
Timnas Indonesia U-17 Bakal Rasakan Inovasi Terbaru FIFA di Piala Dunia, Apa Itu?
-
Berpotensi Rusuh! Anjing hingga Kuda Amankan Laga Aston Villa vs Maccabi Tel Aviv
-
Prediksi Liverpool vs Real Madrid: Duel Panas di Anfield, Ujian Berat Arne Slot!