Sebaliknya, tepat di pengujung waktu normal, striker pengganti Odion Ighalo hampir membawa Man United menang jika saja ia bisa menaklukkan Pickford.
Pickford bereaksi baik dengan melakukan save secara back-to-back, termasuk dengan kakinya. Sang kiper kemudian memulai serangan balik yang berujung gol Calvert-Lewin, namun dianulir VAR dan wasit.
Wolves Curi Kemenangan di Markas Tottenham
Di saat yang bersamaan dengan laga Everton vs Manchester United, Tottenham Hotspur dipaksa tunduk 2-3 oleh sang tamu, Wolves pada laga pekan ke-28 di Tottenham Hotspur Stadium, London.
Unggul 2-1 saat half-time, The Lilywhites --julukan Tottenham-- tak kuasa membendung comeback impresif Wolves di babak kedua.
Tottenham yang secara keseluruhan dominan dalam penguasaan bola, memimpin 1-0 terlebih dulu lewat gol Steven Bergwijn di menit ke-13.
Wolves kemudian membalas dengan Matt Doherty masuk scoresheet di menit ke-27. Namun, tuan rumah lalu unggul 2-1 setelah Serge Aurier bikin gol di menit pamungkas waktu normal.
Memasuki paruh kedua, Wolves tampil menggila dan praktis jauh lebih efektif nan efisien dalam memanfaatkan peluang.
Dua gol tambahan mereka dapat, dengan Diogo Jota menyamakan skor pada menit ke-57, sebelum Raul Jimenez memastikan kemenangan tandang impresif Wolves pada menit ke-73.
Baca Juga: Hasil Liga 1 2020: Bali United Gagal Bongkar Pertahanan Berlapis Persita
Well, dengan dua hasil ini, persaingan posisi top four Liga Inggris 2019/2020 pun semakin ketat saja.
Seri kontra Everton, Man United tetap berada di peringkat kelima klasemen sementara dengan raihan 42 poin dari 28 laga, tetap terpaut tiga poin dari Chelsea yang berada di peringkat keempat.
Sementara itu, dengan kemenangan sensasional di London Utara, Wolves pun kini menyalip Tottenham untuk duduk di posisi keenam, dengan torehan 42 poin.
Wolves sementara unggul dua poin atas Tottenham yang turun ke urutan ketujuh. Selain itu, Wolves juga hanya kalah selisih gol saja dari Man United yang berada setingkat di atas mereka.
Hasil Liga Inggris 2019/2020, Minggu (1/3/2020) malam WIB:
Everton 1-1 Manchester United
Tag
Berita Terkait
-
Manchester United Tersingkir di Piala FA Usai Dipermalukan Brighton 1-2
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Legenda Manchester United Kagumi Karakter Rendah Hati Declan Rice, Punya Mental Baja
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
-
Liverpool dan Tiga Klub Premier League Rebutan Winger 19 Tahun Berbandrol Rp1,97 Triliun
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Beckham Putra Selebrasi Ice Cold, Bojan Hodak: Untung Gak di Depan Jakmania
-
Barcelona Juara Piala Super Spanyol, Lewandowski Sindir Telak Real Madrid
-
Kronologis Jakmania dan Bobotoh Bentrok di Depok saat Persija Jakarta vs Persib Bandung
-
Akun Sosmed Bruno Fernandes Diretas, Manchester United Bilang Begini
-
Persija Tumbang di GBLA, Bobotoh Nyanyikan Lagu Naik Naik Ke Puncak Gunung
-
Kronologis Ancaman Pembunuhan Keluarga Thom Haye
-
Nasib Terkini Ole Romeny, Sukses Cetak Gol dan Bikin Oxford United ke Babak 4 Piala FA
-
Selain Cesar Meylan, Ada 1 Asisten Pelatih Lagi yang Diboyong John Herdman ke Timnas Indonesia
-
Sisi Lain John Herdman, Ternyata Sangat Sayang pada Keluarganya
-
Siapa Cesar Meylan Sang Tangan Kanan John Herdman? Ini Profilnya!