Suara.com - Keberhasilan Juventus merebut kembali puncak klasemen Liga Italia Serie A 2019/2020 dari Lazio, berkat kemenangan mereka atas Inter Milan menjadi headline lanjutan gelaran giornata ke-26 akhir pekan kemarin.
Laga tunda Juventus melawan Inter yang bertajuk Derby d'Italia itu semestinya dimainkan pekan lalu.
Namun, ancaman wabah virus Corona membuat pertandingan baru bisa terwujud pada Senin (9/3/2020) dini hari WIB tadi.
Di Juventus Stadium yang tanpa penonton, Juventus menundukkan Inter dengan skor menyakinkan 2-0 berkat sumbangan gol Aaron Ramsey pada menit ke-55 dan Paulo Dybala (67').
Kemenangan ini membuat Juventus kembali pucuk klasemen sementara Liga Italia 2019/2020, dengan raihan 63 poin dari 26 pertandingan.
Lazio yang turun dan kini tertinggal satu poin di peringkat kedua (62 poin dari 26 laga), tidak memainkan pertandingan pada akhir pekan kemarin.
Sementara itu, Inter Milan tertahan di peringkat ketiga klasemen dengan torehan 54 poin dari 25 pertandingan.
Meski memiliki tabungan satu laga tunda, Inter memang kian tercecer dalam persaingan memperebutkan gelar Scudetto musim ini
Hasil Liga Italia 2019/2020 pekan ke-26 (Laga tunda):
Baca Juga: Klasemen Liga Inggris 2019/2020 Usai Gelaran Pekan ke-29
Parma 0 - SPAL 1 (Andrea Petagna PEN 71')
AC Milan 1 (Zlatan Ibrahimovic 77') - Genoa 2 (Goran Pandev 7, Francesco Cassata 41')
Sampdoria 2 (Fabio Quagliarella 77' PEN 86') - Verona 1 (Emil Audero OG 32')
Udinese 0 - Fiorentina 0
Juventus 2 (Aaron Ramsey 55', Paulo Dybala 67') - Inter Milan 0
Klasemen Liga Italia 2019/2020:
Tag
Berita Terkait
-
Jadwal Pertandingan Liga Italia, Jay Idzes Main Tanggal Segini Bersama Sassuolo
-
Jadwal Liga Italia Pekan ke-7: Perebutan Puncak Klasemen Juventus vs AC Milan
-
AC Milan Era Allegri 2.0: Dari Kekacauan ke Fondasi Solid
-
Igor Tudor Kecewa Berat, Juventus Gagal Menang di Markas Villarreal
-
Luka Modric 40 Tahun! Masih Lari Seperti Pemain 20 Tahun di AC Milan
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Pascal Struijk Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp312 M Dibidik Tottenham
-
Kabar Buruk Irak Jelang Lawan Timnas Indonesia, Ayman Hussein Cedera Hamstring
-
3 Pemain Andalan Merapat, Herve Renard Semringah Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Timnas Indonesia Krisis Kiper, Arab Saudi Bakal Digawangi Rekan Cristiano Ronaldo
-
Prediksi Gol Chelsea vs Liverpool: The Blues Menang 13 Kali, The Reds 16 Kali
-
Chelsea vs Liverpool: Rekor 198 Pertemuan, The Reds Sulit Menang di Stamford Bridge?
-
Jebolan Liga Inggris Curiga Gelagat Wasit Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Doa Jalur Langit! Saudara Seiman Timnas Indonesia Jalani Umroh Jelang Lawan Arab
-
Suara Lantang Pep Guardiola: Hentikan Genosida di Gaza!
-
Acuhkan Indra Sjafri, Tim Geypens Cetak Gol Spektakuler di Belanda