Suara.com - Lazio sedang santer dikaitkan bakal jadi pelabuhan baru David Silva. Namun kabar tersebut langsung dibantah oleh Direktur Olahraga Lazio, Igli Tare.
Rumor tersebut berhembus usai David Silva hengkang dari Manchester City akhir musim ini. Pemain asal Spanyol itu sekaligus mengakhiri perjalanan 10 tahun di Etihad dengan status bebas transfer.
Soal pengalaman David Silva-lah yang memicu ketertarikan Lazio. Pemain 34 tahun itu diyakini bakal mempertajam lini serang Elang Ibu Kota yang akan tampil di Liga Champions musim depan.
Kendati demikian, Igli Tare langsung menyangkal kabar tersebut. Ia mengaku belum mengambil sikap apapun terkait David Silva.
''Saya tidak tahu dari mana cerita-cerita ini datang. Saya telah mendengar dari beberapa teman bahwa dia ingin mencoba pengalaman baru setelah 10 tahun di Inggris,'' ujar Igli Tare, dikutip dari Football Italia.
''Namun sayangnya ada perbedaan besar mengatakan hal itu dan menghadirkannya menjadi kenyataan,'' tuturnya menambahkan.
Kendati membantah, Igli Tare tak menyangkal soal kemampuan hebat David Silva. Buktinya, eks pemain Valencia itu selalu jadi andalan Manchester City dalam 10 tahun terakhir.
''Dia adalah pemain yang hebat. Semua orang sudah tahu soal itu,'' tegas Igli Tare.
Di Liga Inggris musim ini, David Silva tercatat sudah tampil di 38 pertandingan bersama Manchester City. Ia juga sukses mengemas enam gol dan 11 assist.
Baca Juga: Newcastle United Batal Diakusisi Konsorsium Arab Saudi
Sementara itu, David Silva belum mengumumkan klub barunya. Spekulasi pun merebak jika ia akan hijrah ke MLS atau ke tim asal Uni Emirat Arab.
Berita Terkait
-
Absennya Martin Odegaard Tak Terasa, Legenda Arsenal Puji Kedalaman Skuat Arteta
-
Piala Liga Inggris Jadi Panggung Pemain Muda City, Guardiola Siapkan Talenta Baru, Siapa Mereka?
-
Newcastle United Siap Pertahankan Gelar Piala Liga, Tantang Tottenham Hotspur di Putaran Keempat
-
Eks Bomber MU Desak Benjamin Sesko Lebih Arogan: Jangan Terlalu Sopan
-
Arsenal Kandidat Kuat Juara Premier League, Siapa Rival Terberat?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
Terkini
-
Legenda Persib Bandung Sebut Bojan Hodak Cocok Latih Timnas Indonesia
-
Ruang Ganti Madrid Memanas! Xabi Alonso Disebut Sok Pep Guardiola
-
Heboh Mantan Tukang Bangunan Dirumorkan Bakal Latih Timnas Indonesia?
-
Siapa Oscar Garcia? Eks Rekan Kluivert yang Dirumorkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Pernyataan Lengkap Vinicius Jr: Saya Minta Maaf, Saya Cuma Emosi
-
Kutukan Trofi Cristiano Ronaldo!5Tahun Tanpa Gelar, Sudah Waktunya Pensiun?
-
Persib Bandung Hadapi Jadwal Padat, Beckham Putra Optimistis Lanjutkan Tren Positif
-
Sebelum Rekrut Garnacho, Chelsea Mau Boyong Bintang Inggris Berbandrol Rp2 Triliun
-
Toni Kroos Kritik Taktik Hansi Flick Saat Barcelona Dihajar Real Madrid
-
Permata Barcelona Jadi Incaran PSG, Berani Bayar Berapa?