Suara.com - Kejutan besar terjadi di babak awal Copa del Rey 2020/2021, Atletico Madrid disingkirkan klub divisi tiga Cornella di laga putaran kedua. Kekalahan ini sendiri berujung dengan reaksi mengejutkan dari pelatih Atletico, Diego Simeone.
Nama kapten Aston Villa, Jack Grealish, tengah jadi buah bibir berkat penampilan apiknya di Liga Inggris musim ini. Selain itu, ia juga sukses bikin penonton bertanya-tanya dengan gaya nyentrik soal pemakaian kaus kaki.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Kamis (7/1/2021) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Disingkirkan Klub Antah-berantah, Simeone Tinggalkan Atletico Madrid?
Kejutan besar terjadi di babak awal Copa del Rey 2020/2021, saat pemuncak klasemen sementara Liga Spanyol, Atletico Madrid disingkirkan klub divisi tiga Cornella di laga putaran kedua.
Tandang ke stadion 'mini' milik Cornella, Camp Municipal de Cornella, Kamis (7/1/2021) dini hari WIB, Atletico menelan kekalahan memalukan 0-1 dan harus masuk kotak.
2. Kerap Lihat Jack Grealish Pakai Kaus Kaki Gak Sampai Lutut, Ini Alasannya!
Nama kapten Aston Villa, Jack Grealish, tengah jadi buah bibir berkat penampilan apiknya di Liga Inggris musim ini. Selain itu, ia juga sukses bikin penonton bertanya-tanya dengan gaya nyentrik soal pemakaian kaus kaki.
Baca Juga: Pemain dan Staf Positif Covid-19, Aston Villa Tutup Tempat Latihan
Ya, jika kerap melihat Jack Grealish bermain, maka dipastikan mata akan tertuju pada gaya pemakaian kaus kakinya yang cukup nyeleneh. Ia terlihat hanya mengenakan kaus kaki tak sampai lutut seperti pesepak bola pada umumnya.
3. Banyak Tim Bubar, Anggota Exco PSSI: Lebih Baik Hentikan Kompetisi
Komite Eksekutif (Exco) PSSI akan mengadakan rapat pada pertengahan Januari 2021. Salah satu agenda yang dibahas dalam rapat tersebut adalah nasib kompetisi 2020.
Salah satu anggota Exco, Hasani Abdul Gani mengatakan akan menyarankan kompetisi musim 2020 untuk dihentikan di rapat nanti.
Berita Terkait
-
Koke Kirim Psywar ke Real Madrid: Atletico Siap Habis-habisan Demi Tiket Final
-
Prediksi Skor dan Jadwal Semifinal Piala Super Spanyol: Atletico Madrid vs Real Madrid
-
Prediksi Skor Crystal Palace vs Aston Villa: Misi Pangkas Poin dengan Arsenal
-
Pemandangan Langka, Aston Villa Geser Manchester City dari Posisi Kedua Klasemen Liga Inggris
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest: Skor dan Susunan Pemain
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Prediksi PSM Makassar vs Bali United di BRI Super League 9 Januari 2026
-
Prediksi Persita Tangerang vs Borneo FC di BRI Super League 9 Januari 2026
-
Bejat, Eks Wasit Premier League David Coote Masuk Bui atas Kasus Pornografi Anak
-
Elkan Baggott Berpotensi Tinggalkan Ipswich Town Demi Menit Bermain Reguler Pada Bursa Transfer
-
Tetangga Arsenal dan Chelsea Kacau Balau: Pemain Ribut dengan Fans, Pelatih Buat Ulah
-
Bojan Hodak: Federico Barba Punya Kendala Adaptasi di Persib Bandung
-
Profil Antoine Semenyo: Dulu Ditolak Arsenal Kini Jadi Rekrutan Termahal Manchester City
-
Gengsi Tak Bisa Ditawar, Lucho Pasang Target Tiga Poin dari Persija Jakarta
-
Mario Balotelli Belum Pensiun, Resmi Dikontrak Klub UEA Sampai 2028
-
Bursa Transfer: Bayern Batal Rekrut Nico Schlotterbeck, Liverpool Semringah