Suara.com - Laga Copa America 2021 pada Sabtu (19/6/2021) akan mempertemukan Argentina vs Uruguay di Estadio Nacion Mane Garricha Brasilia. Berikut ini jadwal Argentina vs Urugay lengkap dengan prediksi dan link live streaming.
Diketahui, laga Copa America 2021 menghadirkan 10 tim yang terbagi menjadi dua grup yakni grup A dan grup B, yang mana tiap grup pada satu matchday ada dua pertandingan.
Nah dalam matchday 1 Grup A, mempertemukan Argentina vs Chile dengan hasil imbang 1-1. Sedangkan pada partai Grup A lainnya, mempertemukan Paraguay vs Bolivia dengan hasil menang 3-1.
Sementara untuk Uruguay, baru akan bermain pada matchday 2, melawan Argentina. Keduanya akan bertanding di Estadio Nacion Mane Garricha, Brasilia.
Duel antara dua Timnas ini juga sekaligus menjadi ajang reonian dua sahabat, yakni Lusi Suarez dan Lionel Messi. Sebelumnya, Suarez dan Messi pernah jadi rekan satu tim di Barcelona.
Jadwal Argentina Vs Uruguay
Tim Argentina akan melawan Uruguay pada Sabtu, 19 Juni 2021. Kedua Timnas ini akan bermain di Estadio Nacion Mane Garricha, Brasilia, yang tayang live di Indosiar pukul 07:00 WIB.
Prediksi Argentina vs Uruguay
Jika dilihat dar performanya, kedua Timnas (Argentina dan Uruguay) sama-sama kurang begitu meyakinkan. Pasalnya, beberapa waktu belakangan ini Argentina tengah kesusahan meraih kemenangan.
Baca Juga: Dekati Rekor Gol Pele di Timnas Brasil, Begini Komentar Neymar
Begitu juga dengan Uruguay, yang dalam beberapa kali pertandingan kesulitan mencetak gol, seperti pada tiga laga terakhir kualifikasi Piala Dunia 2022.
Terakhir kali kedua Timnas ini dipertemukan pada November 2019 lalu dalam sesi uji coba. Dalam laga tersebut, Uruguay sempat memimpin, namun kemudian Argentina berhasil menyamakan kedudukan dengan skor akhir 2-2.
Kedua timnas ini, diperkirankan akan menggunakan formasi 4-3-3) untuk Argentina dengan pelatih Lionel Scaloni. Sedangkan Uruguay diperkirakan akan menggunakan formasi 4-4-2) dengan pelatih Oscar Tabarez.
Link Live Streaming Argentina vs Uruguay
Bagi yang ingin menonton pertandingan Argentina melawan Uruguay bisa menyaksikan melalui link live streaming berikut ini:
Live Streaming Argentina vs Uruguay di Indosiar: https://m.vidio.com/live/205-indosiar
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Bojan Hodak Ngeri Komentari Wasit di Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Negara yang Diperkuat Gelandang Leicester City Ajak Timnas Indonesia Tanding di FIFA Matchday
-
Pertama Kali ke GBLA? Ini Panduan Transportasi dan Tribun Favorit Bobotoh Jelang Persib vs Persija
-
Eks Junior Kevin Diks Bikin Barcelona Panen Cuan, Beli Murah Kini Nilai Jual Meroket
-
Langkah Manajemen Persib Bandung untuk Antisipasi Kehadiran Suporter PersijaJakarta
-
Rumor ke Persib Berakhir Sudah: FC Dallas Rilis Jadwal Pramusim Padat untuk Maarten Paes
-
GBLA Siaga Satu, Polda Jabar Ambil Alih Keamanan Duel Panas Persib vs Persija
-
Artis yang Dilarang Konser di Indonesia Bakal Bawakan Lagu Resmi Piala Dunia 2026, Siapa Dia?
-
Dirumorkan Ogah Perpanjang Kontrak, Luis Enrique ke Manchester United?
-
Inter Milan Jauhi Napoli, Chivu Peringatkan Bahaya Serie A: Musim Ini Penuh Jebakan