Suara.com - Drawing Liga Champions 2021/2022 telah berlangsung di Istanbul, Turki, dan disiarkan langsung lewat laman resmi UEFA, pada Kamis (26/8/2021) malam WIB .
Sementara beberapa pemain Rans Cilegon FC sudah kangen nasi meski belum lama menjalani pemusatan latihan (TC) di Turki. Mereka mencari-cari makanan pokok orang Indonesia tersebut.
Berita di atas adalah dua dari lima berita sepak bola di kanal bola yang paling banyak mendapat perhatian dan banyak dibaca sepanjang pekan ini.
Berikut kami rangkum 5 berita top sepak bola di kanal bola Suara.com sepekan ini :
1. Hasil Drawing Liga Champions 2021/2022: Man City Segrup PSG, Liverpool Masuk Grup Neraka
Drawing Liga Champions 2021/2022 telah berlangsung di Istanbul, Turki, dan disiarkan langsung lewat laman resmi UEFA, pada Kamis (26/8/2021) malam WIB .
Dalam prosesnya, drawing Liga Champions (UCL) 2021/2022 dilakukan oleh dua mantan pemain Chelsea peraih gelar UCL, Branislav Ivanovic dan Michael Essien.
2. Baru Sebentar TC di Turki, Pemain Rans Cilegon FC Cari-cari Nasi
Baca Juga: Kalah dari Persita, Penampilan Persipura Kagetkan Jacksen F. Tiago
Belum lama menjalani pemusatan latihan (TC) di Turki, beberapa pemain Rans Cilegon FC sudah kangen nasi. Mereka mencari-cari makanan pokok orang Indonesia tersebut.
Skuad Rans Cilegon FC sedang menjalani training camp (TC) di Turki yang sudah dimulai sejak 17 Agustus dan dijadwalkan berakhir pada 26 Agustus mendatang.
3. Prediksi Bali United vs Persik Kediri di Laga Pembuka Liga 1 2021/2022
Pertandingan antara Bali United kontra Persik Kediri pada pekan pembuka Liga 1 2021/2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat (27/8/2021) sangat dinantikan pecinta sepakbola Tanah Air. Tentunya, pertandingan kedua tim bakal seru.
Di atas kertas, Bali United jauh lebih diunggulkan. Selain juara bertahan, Serdadu Tridatu --julukan Bali United-- bermaterikan pemain-pemain bintang.
Tag
Berita Terkait
-
Jadwal Pertandingan Liga Italia, Jay Idzes Main Tanggal Segini Bersama Sassuolo
-
Jadwal Liga Italia Pekan ke-7: Perebutan Puncak Klasemen Juventus vs AC Milan
-
H-6 Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Pemain Keturunan Rp 31,29 Miliar Kasih Kabar Baik
-
Wirtz Buntu di Liverpool, Dalglish Pasang Badan tapi Carragher Hajar Habis-Habisan
-
Dituding Sindir Manchester United, Rasmus Hojlund Buru-buru Klarifikasi
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Pascal Struijk Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp312 M Dibidik Tottenham
-
Kabar Buruk Irak Jelang Lawan Timnas Indonesia, Ayman Hussein Cedera Hamstring
-
3 Pemain Andalan Merapat, Herve Renard Semringah Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Timnas Indonesia Krisis Kiper, Arab Saudi Bakal Digawangi Rekan Cristiano Ronaldo
-
Prediksi Gol Chelsea vs Liverpool: The Blues Menang 13 Kali, The Reds 16 Kali
-
Chelsea vs Liverpool: Rekor 198 Pertemuan, The Reds Sulit Menang di Stamford Bridge?
-
Jebolan Liga Inggris Curiga Gelagat Wasit Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Doa Jalur Langit! Saudara Seiman Timnas Indonesia Jalani Umroh Jelang Lawan Arab
-
Suara Lantang Pep Guardiola: Hentikan Genosida di Gaza!
-
Acuhkan Indra Sjafri, Tim Geypens Cetak Gol Spektakuler di Belanda