Suara.com - Sepak bola merupakan salah satu olahraga paling populer di dunia saat ini. Dengan popularitasnya, tak ayal sepak bola menjadi lahan basah untuk sebuah bisnis mempromosikan usahanya.
Berbicara bisnis dalam sepak bola, tentu identik dengan kehadiran sponsor. Bisa dikatakan, sponsor menjadi salah satu roda bagi sebuah tim untuk bisa bersaing.
Kehadiran sponsor bak simbiosis mutualisme. Selain menguntungkan klub, hadirnya sponsor juga memberi keuntungan bagi investor untuk mengiklankan usaha yang dimiliki.
Maka jangan heran nilai sponsor di dunia sepak bola saat ini bisa mencapai triliunan rupiah. Sebagai contoh ada sponsor utama Manchester United, Teamviewer, yang sepakat dengan kontrak berdurasi lima tahun dengan nilai Rp4 triliun lebih.
Dengan nilai sebesar itu, klub bisa mendapat suntikan dana berlebih untuk bersaing di pentas teratas. Bagi sponsor, investasi triliunan rupiah yang mereka keluarkan untuk menjadi sponsor dipercaya bisa kembali dengan mudah.
Terkadang, sponsor di sepak bola tak hanya menghadirkan nama-nama perusahaan atau produk besar yang berkaitan dengan sepak bola.
Ada beberapa sponsor yang malah berasal dari produk atau merek yang biasa dipakai oleh masyarakat-masyarakat dunia sehari-hari.
Berikut daftar sponsor nyeleneh yang pernah mampir di klub-klub Eropa.
1. Produk Cat (Dulux)
Baca Juga: Jadwal Lengkap Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa Nanti Malam
Belum lama ini, Tottenham Hotspur mengumumkan sebuah produk cat bernama Dulux menjadi sponsor klub.
Hal ini terbilang unik mengingat jarang sebuah produk cat menjadi sponsor bagi klub sepak bola, apalagi untuk sebuah klub sebesar Tottenham Hotspur.
Kerja sama ini diumumkan pada April 2021 lalu. Dalam perjalanannya, kerjasama ini sempat menuai drama saat Dulux mencemooh Tottenham Hotspur lewat akun Twitternya.
2. Produk Permen (Chupa Chups)
Hampir semua orang di dunia menyukai permen, dari anak-anak hingga orang dewasa. Salah satu produk permen yang disukai masyarakat adalah Chupa Chups.
Meski hanya produk permen, Chupa Chups nyatanya pernah menjadi sponsor utama sebuah klub asal Inggris, Sheffield Wednesday.
Tag
Berita Terkait
-
Larang Pemain Bela Timnas, Klub Liga Inggris Terancam Sanksi FIFA
-
Resmi Berkostum Chelsea, Saul Niguez Sudah Ngebet Mentas di Liga Inggris
-
5 Klub Liga Inggris dengan Beban Gaji Tertinggi, Arsenal Termasuk
-
Klasemen Liga Inggris: Tottenham di Puncak, Manchester United Membuntuti
-
Hasil Bola Tadi Malam: Liga Inggris, Liga Italia, La Liga, hingga Ligue 1 Prancis
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Link Live Streaming Persija Jakarta vs Madura United di BRI Super League, 23 Januari 2026 Malam Ini
-
PSSI Resmi Gandeng Kelme Jadi Apparel Timnas Indonesia dan Futsal
-
Optimisme Dony Tri Pamungkas Bawa Persija Jakarta Amankan 3 Poin Penting Sikat MU Malam
-
Gabung Persija Jakarta, Shayne Pattynama Langsung Ancam Persib dan Tim Rival
-
Perjalanan Karier Shayne Pattynama: dari Akademi Ajax hingga Berseragam Persija Jakarta
-
Kata-kata Shayne Pattynama Usai Resmi Gabung Persija Jakarta
-
Shayne Pattynama Kontrak 2,5 Musim di Persija Jakarta
-
BREAKING NEWS! Shayne Pattynama Resmi Gabung Persija Jakarta
-
Shayne Pattynama ke Persija Jakarta? Mauricio Souza: Pemain yang Datang akan Membantu Kami
-
Benarkah Shayne Pattynama Segera Merapat ke Persija Jakarta?