4. Joe Cole
Masih sama dengan cerita Koscielny. Joe Cole adalah pemain anyar yang didatangkan Liverpool pada medio 2010. Laga kontra Arsenal adalah debut eks pemain Chelsea itu.
Yang memantik perhatian adalah Cole menerima kartu merah di babak pertama usai menjegal Koscielny. Oleh pemain yang disebutkan di awal, melakukannya di babak pertama.
5.
Masih dari Arsenal. Kini cerita beralih ke pemain sayap mereka Gervinho.
Pada 14 Agustus 2011 adalah debutnya bersama Arsenal. Sial buat si pemain Pantai Gading ini, cekcoknya dengan gelandang Newcastle, Joey Barton, mesti berkesudahan dengan kartu merah.
Pada musim 2020/21 Chiesa resmi menandatangani kontrak dengan Juventus. Ia kemudian menjalani debutnya melawan Crotone.
Sejatinya, Chiesa bermain apik dengan menyumbang assist. Sial buat dia, pelanggaran terhadap Luca Cigarini membuat wasit kudu mengusirnya.
Baca Juga: Tren Negatif Barcelona Belum Kelar, Gagal Menang Lawan Tim Semenjana
7. Lionel Messi
Messi memang sudah mendapatkan segalanya dalam sepak bola. Pelbagai gelar sudah dia dapatkan baik di level klub atau Tim Nasional (Kecuali Piala Dunia, red).
Hanya, bicara Timnas Argentina, Messi punya cerita kurang menyenangkan di laga debut. Ketika itu, Argentina melawan hongaria pada 2005.
Messi, yang ketika itu sudah masuk tim senior, mendapat kesempatan mentas. Sial buat La Pulga, baru 40 detik di lapangan, dirinya diusir oleh wasit karena kedapatan menyikut lawan.
Kontributor: Kusuma Alan
Tag
Berita Terkait
-
Profil Roberto Martinez, Calon Kuat Pengganti Ronald Koeman di Barcelona
-
5 Pemain Top Eropa yang Diprediksi akan Pensiun Musim Depan
-
5 Calon Klub Baru Anthony Martial Jika Hengkang dari Man Utd
-
5 Pesepak Bola Top yang Bergelar Sarjana, Salah Satunya Bek Tua Juventus
-
Barcelona Lagi-lagi Gagal Menang, Gerard Pique: Pilih, Mengeluh atau Bekerja
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Jangan Nangis Kalau Ditangkap! Umuh Muchtar Kirim Pesan Keras ke Pelaku Teror Thom Haye
-
Arteta Kirim Pesan Berkelas ke Arne Slot Usai Hat-trick Gabriel Martinelli
-
Mental Rapuh Pemain Manchester United Bikin Darren Fletcher Frustasi
-
MU Tersingkir dari Piala FA, Marcus Rashford Maunya Main di Klub Juara
-
Persija Pulang Tanpa Poin, Sindiran Pedas Mauricio Souza: Persib Gak Banyak Peluang
-
Kevin Diks Bantu Cetak Gol, Borussia Monchengladbach Menang Telak!
-
Batal Konferensi Pers, PSSI: John Herdman Tak Enak Badan
-
John Herdman Batal Dikenalkan Sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia Hari Ini
-
1 Hal ini Buktikan Jay Idzes Pemain Berkelas, AS Roma Nyaris Jadi Korban
-
Beckham Putra Selebrasi Ice Cold, Bojan Hodak: Untung Gak di Depan Jakmania