Suara.com - PSIS Semarang memenangi big match pekan keenam BRI Liga 1 kontra Persebaya Surabaya. Berlangsung sengit di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Minggu (3/10/2021) malam, PSIS menang 3-2 atas Persebaya.
PSIS unggul cepat 2-0 di partai berkat gol-gol yang dibukukan Fandi Eko Utomo pada menit ke-14 dan Bruno Silva (17').
Gol bunuh diri pemain PSIS, Wallace Costa (25') lantas menghidupkan asa Persebaya. Akan tetapi selepas half-time, PSIS mampu memperlebar kembali keunggulan mereka jadi 3-1 setelah Jonathan Cantillana bikin gol dari titik penalti (52').
Gol Johan Yoga Utama untuk Persebaya (85') sempat membuat PSIS ketar-ketir di menit-menit akhir, akan tetapi skor 3-2 mampu dipertahankan tim Mahesa Jenar hingga laga rampung.
Dengan kemenangan ini, PSIS naik ke peringkat kedua klasemen sementara Liga 1 2021-2022 dengan torehan 12 poin dari enam pertandingan, terpaut empat poin dari Bhayangkara FC yang ada di puncak.
Sementara bagi Persebaya, tim Bajul Ijo tertahan di peringkat ke-12 papan klasemen dengan baru mengoleksi 6 poin dari enam pertandingan.
Susunan Pemain:
Persebaya Surabaya (4-2-3-1): Andhika Ramadhani, Ady Setiawan, Arif Satria, Mokhamad Syaifuddin, Reva Adi Utama, Muhammad Alwi Slamat, Muhammad Hidayat (Johan Yoga Utama 78'), Bruno Morreira, Oktafianus Fernando (Jose Wilkson 46'), Samsul Arif Munip (Marselino Ferdinan 46'), Taisei Marukawa.
Pelatih: Aji Santoso (Indonesia)
Baca Juga: Hasil BRI Liga 1: Arema FC Habisi Persela, Bhayangkara FC Kukuh di Puncak Klasemen
PSIS Semarang (4-3-3): Jandia Eka Saputra, Alefandra Dewangga, Frendi Saputra, Riyan Ardiansyah (Komarudin 63'), Wallace Costa (Wahyu Prasetyo 46'), Fandi Eko Utomo (Nerius Alom 63'), Finky Pasamba, Fredyan Wahyu, Septian David Maulana, Bruno Silva, Jonathan Cantillana (Reza Irfana 86').
Pelatih Interim: Imran Nahumarury (Indonesia)
Berita Terkait
-
Jelang Persebaya vs Arema FC, Jose Gomes: Ini Derbi Terbesar yang Sesungguhnya!
-
Siapa Datu Nova Fatmawati? Bos Baru PSIS Semarang, Istri Bos Persela Lamongan
-
Ikat Rizky Ridho Sampai 2028, Bos Persija: Kami Dukung ke Luar Negeri
-
Manchester United Kehilangan Sponsor Rp 400 Miliar per Tahun, Terancam Bangkrut?
-
Fabio Lefundes Lebih Cocok Latih Timnas Indonesia Dibanding Timur Kapadze?
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jelang Persebaya vs Arema FC, Jose Gomes: Ini Derbi Terbesar yang Sesungguhnya!
-
Pincang! Liverpool Tanpa Florian Wirtz dan Bradley Lawan Nottingham Forest
-
Hansi Flick Siap Latih Lionel Messi jika kembali ke Barcelona
-
Indonesia Host FIFA Series 2026, Erick Thohir Puji Apresiasi Tanpa Henti FIFA
-
Tampil Jeblok, Jersijap Jepara Pecat Pelatih Mario Lemos
-
Jadwal Pertandingan Liga Italia 22-25 November 2025, Jay Idzes dan Emil Audero Main Kapan?
-
Final IFCPF Asia Oceania Cup 2025: Timnas Indonesia CP Siapkan Strategi Khusus Hadapi Iran
-
Disebut Cari Pelatih Murah untuk Timnas Indonesia, Ini Kata-kata PSSI
-
Breaking News! Indonesia Tuan Rumah FIFA Series 2026, Kans Besar Lawan Juara Dunia
-
Bukan Batik Malaysia! Timur Kapadze Dapat Hadiah Batik Indonesia dari Sosok Ini