Suara.com - Unai Emery menjawab rumor kepindahannya ke Newcastle United setelah santer tengah didekati klub Liga Inggris itu, padahal Emery baru lebih dari satu tahun bersama Villarreal.
"Saya tidak tahu apa-apa soal Newcastle," kata Emery seperti dikutip laman football-espana, Selasa.
Mantan bos Arsenal dan PSG itu memenangkan Liga Europa lagi musim lalu sehingga mempersembahkan gelar besar pertama kepada Villarreal.
Padahal dia belum berhasil mengantarkan Villarreal menjuarai La Liga dengan hanya membuat klub ini finis urutan ketujuh musim lalu dan musim ini masih berkuat di papan bawah.
Namun demikian, ada laporan baru yang menyebutkan Emery adalah salah satu calon kuat mengisi kursi pelatih Newcastle United yang tengah kosong.
Emery menjadi favorit di kalangan bandar judi di tengah upaya Newcastle yang mendadak kaya raya untuk mengawali era baru di bawah Arab Saudi dalam memburu profil liga.
Tetapi pelatih Spanyol itu tak mengetahui ada kemungkinan upaya dari Newcastle untuk menunjuknya ketika dia sendiri menghadapi tekanan di Villarreal setelah kalah dalam laga derbi melawan Valencia.
[Antara]
Berita Terkait
-
Taktik Brilian Unai Emery Hancurkan Man City 1-0, Pembuktian Kebangkitan Aston Villa
-
Unai Emery Bangga Aston Villa Mampu Bungkam Manchester City
-
Anak Asuhnya Dibuat Malu Dean James Cs, Begini Pembelaan Unai Emery
-
Pelatih Aston Villa Ingin Lanjutkan Tren Positif Lawan Klub Dean James
-
Barcelona Sesalkan Pembatalan Laga Melawan Villarreal di Miami
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
Terkini
-
Manchester United Siapkan Rp1,7 T Demi Kalahkan Liverpool dan Manchester City
-
Siapa Luciano Spalletti? Kandidat Pelatih Baru Juventus Gantikan Igor Tudor
-
Magabut di FC Twente, Mees Hilgers Dilirik Eks Klub Calvin Verdonk
-
Media Cup 2025 Resmi Bergulir, Hadirkan Pameran Foto hingga Duel Legenda Timnas Indonesia
-
Jay Idzes Bangga Jebol Gawang Juventus, Singgung Rekor dan Sejarah
-
2 Kelebihan Aresnal yang Tidak Dimiliki Liverpool dan Manchester City
-
Gelandang 14 Tahun Asal Cirebon Curi Perhatian di Amerika Serikat, Tertarik Bela Timnas Indonesia
-
Rekap Persib Bandung Sebulan Penuh, Sempurna!
-
Jadi Opsi Terakhir, Persija Terlempar Keluar Jabodetabek saat Jamu PSBS Biak
-
Berulah, Bojan Hodak Soroti Sikap Pemain Buangan Shin Tae-yong