Suara.com - Timnas Indonesia tengah menyongsong Piala AFF 2020, yang akan digelar pada 5 Desember hingga 1 Januari 2021 mendatang.
Sejumlah pekerjaan rumah tengah menanti Shin Tae-yong. Jelang agenda yang tinggal hitungan pekan, pelatih Timnas Garuda itu kudu merampungkan komposisi pemain.
Beberapa di antaranya sudah mentas di Play-off Kualifikasi Piala Asia 2022. Nama-nama yang disertakan didominasi oleh pemain muda, namun belum final.
Berikut beberapa nama pemain yang mungkin bisa menjadi amunisi tambahan buat Shin di Timnas Indonesia.
Firza Andika
Sudah lama pemain Tira Persikabo 1973 ini tak masuk ke dalam skuat Timnas Indonesia. Namanya mulai pudar seiring kedatangan Shin sebagai pelatih.
Padahal, Firza cukup kenyang pengalaman di pos bek kiri Timnas Indonesia kelompok umur. Prestasinya juga sudah diukir di sejumlah event semisal Piala AFF dan Piala Asia.
Hanya, keberadaan Pratama Arhan yang kini jadi andalan Shin, membuat Firza ditepikan. Kini, pemain asal Medan ini tengah unjuk gigi bersama klubnya. Satu gol sudah diciptakannya di pentas Liga 1 kendati berposisi sebagai bek kiri dan nilai plus lainnya dia selalu menjadi pemain inti di 10 laga Tira Persikabo.
Irsyad Maulana
Baca Juga: Tak Kebobolan di Dua Laga, Nadeo Argawinata Dipuji Pelatih Bali United
Nama selanjutnya yang mungkin bisa jadi pilihan Shin adalah Irsyad Maulana. Pemain sayap milik Persita Tangerang ini cukup reguler tampil di Liga 1.
Atribut Irsyad sebagai pemain sayap juga terbilang komplet. Terlebih, untuk membantu penyerangan, eks pemain Semen Padang ini mulai rutin menyarangkan gol.
Hingga pekan ke-10 Liga 1 bergulir, Irsyad sudah mencetak tiga gol. Salah satu golnya bahkan menjadi yang terbaik di pekan ketiga Liga 1.
Ilham Udin Armayn
Nama Ilham Udin sempat menjadi bintang saat dirinya memperkuat Timnas U-19. Selain itu, dirinya juga pernah mentas di luar negeri bersama Selangor di Liga Malaysia.
Memang, Ilham sempat merasakan masa-masa tersulit sebagai pemain. Usai dari Selangor, kariernya di Bhayangkara dan Barito Putera seakan meredup.
Berita Terkait
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Bekas Tangan Kanan Shin Tae-yong, Nova Arianto Tak Bakal Jadi Asisten John Herdman
-
John Herdman Cari Asisten Pelatih Lokal, Meski Layak, Sebaiknya Jangan Nova Arianto!
-
Media Asing Sebut Indonesia Menyimpang Usai Rekrut John Herdman, Mengapa?
-
Kasus Rafael Struick dan Pentingnya Seorang Pemain Mendapatkan Pelatih yang Tepat
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA
-
Legenda Manchester United Kagumi Karakter Rendah Hati Declan Rice, Punya Mental Baja
-
Bojan Hodak Senyum Lebar Persija Pulang ke Jakarta Tanpa Poin: Mereka Cuma Sekali Shoot
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor