Suara.com - Setelah mengubah nama stadion dari San Paolo menjadi Diego Armando Maradona, Napoli akan memiliki patung seukuran tubuh sang legenda Argentina.
Patung Diego Maradona bakal diresmikan Napoli pada 28 November saat mereka menjamu Lazio dalam lanjutan Liga Italia.
Melansir Football-Italia, Kamis (18/11/2021), patung Diego Maradona dibuat menggunakan teknik cetak 3D dan disumbangkan ke kota Napoli oleh teman Maradona, Stefano Ceci.
"Saya berjanji kepadanya pada hari dia dinobatkan sebagai warga kehormatan Napoli," kata Ceci kepada Radio 24.
Ia memastikan patung tersebut akan dipersembahkan kepada para penggemar jelang laga kontra Lazio, didorong sepanjang lintasan atletik, sebelum ditempatkan di dalam stadion.
Stadion San Paolo berganti nama menjadi Stadio Diego Armando Maradona hanya beberapa hari setelah kematian sang legenda pada November 2020.
Patung itu akan dipresentasikan tiga hari setelah peringatan satu tahun kematian Maradona yang wafat pada usia 60 tahun akibat gagal jantung.
Pemain berjuluk Si Tangan Tuhan itu membela Napoli dari tahun 1984 hingga 1991, membuat 257 penampilan untuk klub, di mana ia mencetak 115 gol dan 41 assist, memenangkan dua gelar Serie A, Coppa Italia, Piala UEFA dan Supercoppa Italiana.
Baca Juga: Gara-gara Jersey, Napoli Digugat Keluarga Diego Maradona
Berita Terkait
-
Danilo: Juventus Bisa Sukses Tanpa Cristiano Ronaldo
-
Hadiah Tidak Terlupakan Diego Maradona yang Melekat di Tangan Ronaldo
-
Keluarga Diego Maradona Polisikan Napoli, Ini Penyebabnya
-
Akibat yang Ditanggung Jose Mourinho Usai Sebut Jurnalis Italia 'Bodoh'
-
Gara-gara Jersey, Napoli Digugat Keluarga Diego Maradona
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Prediksi Skor Crystal Palace vs Aston Villa: Misi Pangkas Poin dengan Arsenal
-
Prediksi Skor Burnley vs Manchester United: Darren Fletcher Bidik Kemenangan Perdana
-
Persija Jakarta Resmi Lepas 3 Pemain Sekaligus, Siapa Saja?
-
Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Disebut Mirip Jose Mourinho
-
John Herdman Latih Timnas Indonesia, Ezra Walian: Semoga Dia Beruntung
-
Bukan Jay Idzes, Siapa Man of the Match Sassuolo vs Juventus?
-
Perseta 1970: Firman Nugraha Cedera Serius dan Berisiko
-
Ruben Amorim Cuek, Tak Balas Panggilan dari Pelatih Interim Manchester United
-
Korban Brutal Tendangan Kungfu Muhammad Hilmi Gimnastiar Kejang-kejang Hingga Rusuk Retak
-
Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Dipermalukan Striker Didikan Pelatih Timnas Indonesia