Seluruh rencana permainannya dibangun di atas tekanan yang dilakukan di atas lapangan dan dengan tempo yang luar biasa cepat.
Demi bisa menjalankan filosofi dan skema tersebut, Rangnick harus mendongkrak kebugaran Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan dan agar lebih berkomitmen saat menguasai bola.
Menanamkan Identitas
Solskjaer bekerja dengan kemampuan terbaiknya di pucuk pimpinan Manchester United, tetapi secara taktik ia selalu berjuang untuk mengimbangi Pep Guardiola dan Jurgen Klopp.
United sering bermain di saat-saat tertentu dan tidak ada identitas yang jelas tentang bagaimana mereka ingin bermain sepak bola.
Keberhasilan tim sebagian besar datang melalui kecemerlangan individu, dan tidak ada pola permainan yang cukup jelas.
Tim Rangnick akan memiliki identitas yang paling jelas untuk bergerak maju. Selain tekanan, akan ada sepak bola serangan balik tempo tinggi yang telah terbukti sukses di seluruh Eropa dalam beberapa tahun terakhir.
Pemain seperti Mason Greenwood, Marcus Rashford dan Jadon Sancho kemungkinan akan menjadi penerima manfaat utama kehadiran Rangnick.
Meski demikian, harus dilihat bagaimana pelatih asal Jerman itu memanfaatkan kehadiran Cristiano Ronaldo yang secara usia dan fisik mungkin kesulitan untuk menerapkan filosfi yang dia inginkan.
Baca Juga: Manchester United Kontak Mantan Pelatih Barcelona Ernesto Valverde
Tag
Berita Terkait
-
Ralf Rangnick Setuju Jadi Pelatih Interim Manchester United
-
Intip Kiprah Ronaldo di Liga Premier, Messi: Manchester United Tak Sebagus yang Kita Pikir
-
Solskjaer Mudik ke Norwegia Usai Tinggalkan Manchester United
-
5 Hits Bola: Tambal Sulam Taktik Solskjaer, Berikut 5 Perubahan MU di Bawah Carrick
-
Top Skor Liga Champions: Haller Samai Torehan Robert Lewandowski
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Hasil Liverpool vs Barnsley Skor 4-1, Dominik Szoboszlai dan Florian Wirtz Cetak Gol Edan!
-
Michael Carrick Kandidat Terkuat Pelatih Sementara Manchester United Gantikan Ruben Amorim
-
Alvaro Arbeloa Resmi Jadi Pelatih Real Madrid Gantikan Xabi Alonso
-
Real Madrid Pecat Xabi Alonso Usai Kalah dari Barcelona di Final Piala Super Spanyol 2026
-
Nasib Igor Thiago, Bersinar di Premier League, Diprediksi Gagal Tampil di Piala Dunia 2026
-
Liverpool vs Barnsley: Arne Slot Pasang Target Tinggi di Piala FA Usai Terpuruk di Liga
-
Michael Carrick Akan Segera Diumumkan Jadi Manajer Interim Manchester United
-
Ayah Komika, Anak Pakar Fisik Dunia, Ini Latar Belakang Keluarga Cesar Meylan
-
Aston Villa Gigit Jari, Duit Rp587 Miliar Ditolak Wonderkid Real Madrid
-
Gol Dramatis Justin Hubner Bikin Pelatih Dean James Murka Kritik Keras Lini Pertahanan