Suara.com - Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan (Conmebol) akan memasuki matchday ke-16 pada Rabu (2/2/2022) dini hari WIB. Silahkan disimak.
Sebanyak lima pertandingan pekan ke-16 Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Conmebol akan berlangsung mulai pukul 03.00 WIB.
Duel Bolivia vs Chile akan jadi laga pembuka, sebelum berturut-turut dilanjutkan pertandingan antara Uruguay vs Venezuela, Argentina vs Kolombia, Brasil vs Paraguay, hingga Peru vs Ekuador.
Merujuk klasemen sementara, dua negara yakni Brasil dan Argentina telah memastikan diri lolos ke Piala Dunia 2022 kendati baru bermain 14 kali --memiliki satu tabungan laga tunda.
Brasil untuk sementara menduduki puncak klasemen dengan koleksi 36 poin dari 14 laga, diikuti Argentina di bawahnya yang terpaut empat poin dengan jumlah pertandingan yang sama.
Perolehan poin kedua negara secara matematis sudah tak mungkin lagi dikejar oleh negara lainnya saat kualifikasi tinggal tersisa lima pertandingan.
Kondisi itu membuat slot lolos otomatis ke Piala Dunia 2022 dari zona Conmebol tinggal tersisa dua plus satu slot ke babak play-off.
Merujuk klasemen, delapan negara masih memiliki kans untuk melaju ke Piala Dunia 2022, dengan Ekuador (24) dan Peru (20) saat ini berada di zona hijau karena duduk di peringkat ketiga dan empat.
Sementara posisi kelima atau zona lolos play-off untuk sementara ditempati Uruguay dengan koleksi 19 poin dari 15 laga, alias cuma berselisih satu poin dari Peru di tempat keempat.
Baca Juga: Presiden Brasil Berurusan Dengan Hukum Gegara Kasus Dokumen Bocor
Berikut jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Conmebol, Rabu (2/2/2022):
03.00 Bolivia vs Chile (Mola TV)
06.00 Uruguay vs Venezuela (Mola TV)
06.30 Argentina vs Kolombia (Mola TV)
07.30 Brasil vs Paraguay (Mola TV)
09.00 Peru vs Ekuador (Mola TV)
Berikut klasemen sementara Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Conmebol:
Tag
Berita Terkait
-
Piala Dunia Antarklub: Chelsea Sambangi UEA dengan Target Juara
-
Kualifikasi Piala Dunia 2022: Amerika Ditekuk Kanada, Meksiko vs Kosta Rika Tanpa Pemenang
-
5 Top Bola Sepekan: Video Syur Miliknya Viral di Medsos, Wasit Wanita Italia Menangis dan Mengurung Diri
-
Ditendang Kiper Ekuador, Striker Brasil Perlihatkan Luka Ngeri di Lehernya
-
Bungkam Kolombia, Peru Jaga Asa Lolos ke Piala Dunia 2022
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Resmi! Kata-kata Liam Rosenior Usai Dikontrak Chelsea Hingga 2032
-
Pelaku Cuma Ditegur, Ini Klarifikasi Kafi FC soal Tendangan Kung Fu Liga 4 Yogya
-
Sassuolo vs Juventus: Dear Jay Idzes, Hati-hati dengan Mesin Gol Si Nyonya Tua Ini
-
Paul Scholes Peringatkan Man United Jangan Rekrut Enzo Maresca, Kenapa?
-
Data Menyedihkan di Balik Ruben Amorin Dipecat Manchester United, Parah Sih...
-
Calon Pelatih Chelsea Liam Rosenior: Pengagum Sir Alex Ferguson, Peniru Jurgen Klopp
-
Komentar Tidak Biasa Pelatih Asal Malaysia Soal John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Cerita John Herdman Kena Maki Eks Pelatih Lionel Messi
-
Horor Menit 73 Liga 4 DIY: Tendangan Kung Fu Leher Disasar, Wasit Tutup Mata
-
Ngeri! Anggota FBI Pantau Laga Maroko vs Kongo di Piala Afrika 2025, Mau Nyulik Siapa?