Suara.com - Timnas Prancis takluk dari Denmark dalam matchday pertama Liga A Grup A1 UEFA Nations League 2022-2023, Sabtu (4/6/2022) dini hari WIB. Hal itu dinilai jadi tanda bahwa Denmark tak boleh dipandang sebelah mata.
Duel timnas Prancis vs Denmark tersaji di Stade De France, Sabtu (4/6/2022) dini hari WIB. Les Bleus kalah dengan skor 1-2.
Karim Benzema membawa Prancis unggul pada menit ke-51, tetapi Denmark mampu bangkit dan justru berbalik menang lewat brace Andreas Cornelius pada menit ke-68 dan 88.
Asisten pelatih Timnas Prancis, Guy Stephan mengakui timnya tak tampil bagus dalam laga ini. Kekalahan tersebut jadi pelajaran penting bagi juara dunia 2018 tersebut.
"Kami memulai dengan lambat," ujar Guy Stephan, dikutip dari Le Parisien, Santu (4/6/2022).
"Saya mengharapkan pertandingan seperti ini melawan tim yang kuat. Denmark tak bisa dipandang sebelah mata."
Menurut Stephen, skuad Prancis menatap laga ini dalam kondisi kebugaran yang tidak cukup baik. Beberapa pemain tak mendapat istirahat yang cukup.
Salah satunya adalah penyerang mereka, Karim Benzema yang bergabung ke dalam kamp latihan Prancis setelah kurang dari sepekan memainkan laga final Liga Champions bersama Real Madrid.
"Kami kurang fresh malam ini. Saya tidak perlu mencela para pemain yang sudah melakukan apa yang mereka bisa," pungkas Stephen.
Baca Juga: Usai Laga Spanyol vs Portugal, Alvaro Morata Gundah Pikirkan Masa Depan
Tag
Berita Terkait
-
Debut Manis Ralf Rangnick Bersama Timnas Austria, Gebuk Kroasia 3-0
-
Hasil UEFA Nations League Tadi Malam: Belanda Lumat Belgia, Prancis Dibungkam Denmark
-
Link Live Streaming UEFA Nations League: Belgia vs Belanda
-
Karim Benzema Akui Tak Mungkin Samai Cristiano Ronaldo
-
Belgia vs Belanda: Roberto Martinez Masih Percaya Eden Hazard
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Skandal Sepak Bola China: Eks Everton dan 72 Pemain Dijatuhi Sanksi Seumur Hidup
Terkini
-
Unggul 1-0, Ini 3 Pemain Persita Tangeran yang Wajib Diwaspadai Persija Jakarta di Babak Kedua
-
Ole Romeny Kehilangan Tempat, Oxford United Buka Peluang Transfer?
-
Hasil Persita Tangerang vs Persija Jakarta Babak 1 BRI Super League, Gustavo Almeida Ngamuk!
-
Bhayangkara FC Optimis Buat Kejutan di Kandang Malut United
-
Persib Incar Joey Pelupessy? Bung Binder Bongkar Rahasia Transfer Mengejutkan Maung Bandung
-
Dua Media Belanda Kompak Sebut Dean James Layak Gabung Ajax Amsterdam
-
Dulu Naik Ferrari di PSG, Kini Layvin Kurzawa Dibonceng Motor Matic ke Latihan Persib
-
Orang Dalam PSSI Segera Bertemu Louis van Gaal di Belanda, untuk Apa?
-
SUDAH MULAI! Link Live Streaming Persita Tangerang vs Persija Jakarta di BRI Super League
-
Maarten Paes Merapat, Louis van Gaal Bisa Terdepak dari Ajax