Suara.com - Klub Polandia, Wisla Krakow dirumorkan tidak hanya dekati Egy Maulana Vikri. Mereka juga kini disebutkan tertarik menduetkan bintang timnas Indonesia itu dengan rekan senegaranya, Witan Sulaeman.
Sementara Pelatih Persis Solo Jacksen F. Tiago siap menurunkan komposisi terbaik melawan PSIS Semarang pada pertandingan bergengsi derbi Jawa Tengah Grup A Turnamen Piala Presiden 2022 yang digelar di Stadion Manahan Solo, Selasa (21/6), kick off pukul 16.00 WIB.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Senin (20/6/2022) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Bukan Hanya Egy Maulana Vikri, Wisla Krakow juga Dirumorkan Dekati Witan Sulaeman
Klub Polandia, Wisla Krakow dirumorkan tidak hanya dekati Egy Maulana Vikri. Mereka juga kini disebutkan tertarik menduetkan bintang timnas Indonesia itu dengan rekan senegaranya, Witan Sulaeman.
Egy Maulana Vikri resmi meninggalkan FK Senica. Hal itu disampaikan langsung oleh agennya, Dusan Bogdanovic ketika dihubungi Suara.com, pada 28 Mei 2022 lalu.
2. Hadapi PSIS Semarang, Persis Solo Siap Turunkan Komposisi Terbaik
Pelatih Persis Solo Jacksen F. Tiago siap menurunkan komposisi terbaik melawan PSIS Semarang pada pertandingan bergengsi derbi Jawa Tengah Grup A Turnamen Piala Presiden 2022 yang digelar di Stadion Manahan Solo, Selasa (21/6), kick off pukul 16.00 WIB.
Baca Juga: Keras! Eks Pelatih Mesir Sebut Mohamed Salah Minim Kontribusi untuk Negaranya
"Persis melawan PSIS sama-sama tim asal Jateng tentunya sebuah pertandingan bergengsi. Persis harus mampu menjaga gengsi semoga tim bisa menampilkan performa terbaik dibandingkan pertandingan pertama melawan PSS Sleman," kata Jacksen F. Tiago, dalam Konferensi Pers sebelum pertandingan, di Stadion Manahan Solo, Senin (20/6/2022) seperti dimuat Antara.
3. Media Vietnam Soroti Beban Berat yang Dipikul Shin Tae-yong di Timnas Indonesia
Media Vietnam menyoroti Shin Tae-yong yang memikul banyak pekerjaan di timnas Indonesia. Sebab, pelatih berusia 51 tahun itu menangani tiga level timnas, yaitu tim U-19, U-23, dan senior.
Sebelumnya memang ramai wacana PSSI yang akan meminta Shin Tae-yong fokus di timnas Indonesia U-19 saja. Namun, pelatih asal Korea Selatan ini membuktikan bahwa dirinya kompeten.
Tag
Berita Terkait
-
Gol Justin Hubner Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan Dramatis Lawan Go Ahead Eagles
-
Kevin Diks Cetak Gol Penalti Bawa Monchengladbach Menang Telak 4-0 Atas Augsburg di Liga Jerman
-
Perin Hampir Pasti Angkat Koper, Juventus Bidik Pulangkan Emil Audero
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Barcelona Juara Piala Super Spanyol
-
Brace Scott McTominay Gagalkan Kemenangan Inter Milan Saat Menjamu Napoli
-
Bayern Muenchen Bantai Wolfsburg 8-1 di Allianz Arena
-
Perin Hampir Pasti Angkat Koper, Juventus Bidik Pulangkan Emil Audero
-
Mauricio Souza Kecewa Bruno Tubarao Kena Kartu Merah: Attitude Tidak Dewasa
-
Hasil Piala FA: West Ham Tekuk QPR, Kemenangan Dramatis West Brom Lewat Adu Penalti
-
Manchester United Tersingkir di Piala FA Usai Dipermalukan Brighton 1-2
-
Gol Justin Hubner Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan Dramatis Lawan Go Ahead Eagles
-
Rizky Ridho Siap Balas Dendam ke Persib Bandung: Kami Tunggu di Jakarta
-
Kevin Diks Cetak Gol Penalti Bawa Monchengladbach Menang Telak 4-0 Atas Augsburg di Liga Jerman