Suara.com - Berikut lima negara yang bisa dan cocok menjadi lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday guna mengatrol ranking skuat Garuda di ranking FIFA saat ini.
Untuk sementara, Timnas Indonesia senior bisa bersantai dan menikmati waktu bersama klub pasca menjalani Kualifikasi Piala Asia 2023.
Dalam ajang itu, Timnas Indonesia berhasil meraih satu dari 11 tiket tersisa, usai finis sebagai salah Runner Up grup A yang berisikan Kuwait, Yordania dan Nepal.
Skuat Garuda berhasil meraih dua kemenangan dan satu kekalahan dalam tiga laga itu, yakni menang atas Kuwait dan Nepal, serta takluk di tangan Yordania.
Kemenangan atas Kuwait dan Nepal itu pun lantas membuat ranking Timnas Indonesia di mata FIFA melonjak drastis.
Berkat dua kemenangan itu, Timnas Indonesia kini berada di peringkat ke-155, catatan yang cukup gemilang mengingat satu tahun lalu, skuat Garuda berada di peringkat ke-179.
Karena ranking yang naik drastis dalam setahun terakhir, Timnas Iindonesia pun berambisi mengatrol lebih jauh posisinya di ranking FIFA.
Kebetulan, pada September nanti Timnas Indonesia akan menjalani FIFA Matchday yang bisa menaikkan ranking Timnas Indonesia.
Demi mengatrol posisinya, pada FIFA Matchday pada bulan September nanti, Timnas Indonesia harus mencari lawan tangguh.
Baca Juga: Shin Tae-yong Sebut Timnas Indonesia Kini Makin Kuat, Netizen Sentil PSSI Soal Cara Instan
Dari sekian banyak negara, berikut lima negara yang bisa menjadi lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday pada September nanti.
1. Vietnam
Vietnam merupakan salah satu rival Indonesia di Asia Tenggara yang berada di 100 besar ranking FIFA. Tercatat, The Golden Stars berada di ranking 97 saat ini.
Memang Timnas Indonesia selalu sulit meraih kemenangan atas rivalnya itu. Namun, tak ada salahnya mencoba melawan Vietnam di FIFA Matchday pada September nanti untuk mencoba menaikkan ranking FIFA dan meraih kemenangan atas lawannya.
2. Kirgizstan
Kirgizstan merupakan salah satu negara Asia yang berada di 100 besar peringkat FIFA. Diketahui, negara satu ini berada di ranking ke-95 FIFA.
Tag
Berita Terkait
-
5 Faktor yang Bikin Timnas Indonesia U-19 Calon Kuat Juara Piala AFF U-19 2022
-
Disarankan Netizen Tetap Berkarir di Eropa, Respon Jordi Amat Tak Terduga
-
Asnawi Mangkualam Dipuji Pelatih Ansan Greeners, Dapat Harapan Tinggi untuk Cetak Gol
-
Jelang AFF U-19, Berikut Top Skor Pemain Timnas Indonesia di Empat Ajang Sebelumnya
-
Pelatih Vietnam U-19 Ungkap Ada Satu Kekurangan Timnya Jelang Piala AFF U-19 2022
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Mengenal Sosok Zulkifli Syukur Kandidat Kuat Asisten John Herdman
-
Sempat Dirumorkan Keturunan Jawa, Pemain Leeds United Resmi Bela Timnas Suriname
-
Menerka Gebrakan John Herdman di Timnas Indonesia Mulai dari Ruang Ganti, Filosofi Hingga Fondasi
-
Nova Arianto Tak Disodorkan Jadi Asisten Pelatih John Herdman di Timnas Indonesia
-
Keputusan Gila John Herdman Disorot Media Amerika Selatan Usai Resmi Latih Timnas Indonesia
-
Joey Pelupessy Masih Kesal Gagalnya Patrick Kluivert Antar Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
-
Arne Slot Merasa Puas Bisa Tahan Imbang Arsenal
-
Jay Idzes dan Kevin Diks Pimpin Transformasi Karier Pemain Timnas Indonesia di Liga Top Eropa
-
Hokky Caraka Minta Tolong ke John Herdman yang Ditunjuk Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
3 Pemain Terbuang Berpeluang Besar Comeback ke Timnas Indonesia Era John Herdman