Suara.com - Riko Simanjuntak mendapat pujian dari pelatih Chonburi FC, Sasom Popbrasert. Winger lincah Persija Jakarta itu disebut layak bermain di Liga Thailand.
Pujian ini tidak datang begitu saja. Riko dianggap tampil apik dalam laga uji coba antara Persija Jakarta vs Chonburi FC, Minggu (24/7/2022).
Performa Riko Simanjuntak memang patut diapresiasi. Sebab, dia sukses melesakkan dua gol dan satu assist untuk memaksa pertandingan berakhir imbang 3-3.
Atas kontribusi itulah, Sasom Pobprasert memberikan pujian untuk Riko Simanjuntak. Menurutnya, Riko sukses beberapa kali merepotkan pertahanan Chonburi FC.
Dia mengatakan, pemain mungil ini memiliki kecepatan dan teknik yang mumpuni. Menurutnya, itu bisa menjadi modal berharga untuk Riko berkarier di Liga Thailand.
Pujian itu turut mendapatkan sambutan positif dari asisten pelatih Persija Jakarta, Ferdiansyah. Menurutnya, performa Riko malam itu memang patut menuai apresiasi dari berbagai pihak.
Lantas, apa saja alasan yang membuat Riko Simanjuntak harus ke Liga Thailand? Berikut ulasannya!
1. Tidak Masuk Skema Permainan Thomas Doll
Hadirnya Thomas Doll di kursi kepelatihan Persija bikin Riko Simanjuntak terancam kehilangan menit bermain karena bukan menjadi pilihan utama lagi.
Baca Juga: Juventus Tertarik Boyong Memphis Depay, Barcelona Pasang Banderol Rp304 Miliar
Indikasi bahwa Riko akan kehilangan tempat utama terlihat pada laga perdana Liga 1 2022/23. Saat itu, Persija yang kalah 0-1 dari Bali United tidak menurunkan Riko Simanjuntak.
Thomas Doll sempat menjelaskan bahwa keputusan tidak memainkan Riko adalah murni masalah taktik.
2. Tantangan Baru
Riko Simanjuntak sudah memulai karier sebagai pesepak bola profesional sejak 2012 di PSMS Medan. Dengan bergabung ke Liga Thailand, Riko akan mendapat tantangan baru.
Pergi ke Liga Thailand juga bisa meningkatkan kualitas permainan Riko Simanjuntak karena Liga Thailand merupakan liga terbaik di Asia Tenggara.
3. Kesempatan Sebelum Usia Bertambah
Berita Terkait
-
Pemain Rp 7,82 Miliar Bikin Rekor, Dulu Dibuang Patrick Kluivert, Sekarang Pasti STY Bangga
-
Piala Dunia U-17: Soroti Grup H, FIFA Rekomendasikan untuk Saksikan Pemain Persija Ini!
-
Asnawi Mangkualam Makin Galak dan Serba Bisa! Eksperimen di Port FC Gokil
-
Mesin Gol Persija Jakarta Tegaskan Jaga Api Kemenangan Demi Kejar Borneo FC di Super League
-
Lagi Gacor-gacornya Bersama Persija, Emaxwell Souza: Tim Ini Punya Target Besar
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Alexis Mac Allister Memukau, Liverpool Berikan Kekalahan Perdana untuk Real Madrid
-
Hasil Liga Champions: Arsenal Hajar Slavia Praha Tiga Gol dan Clean Sheet Lagi
-
Evandra Florasta Ungkap Kekecewaan Usai Tercomeback Zambia dan Berujung Kekalahan
-
Klasemen Timnas Indonesia U-17 Usai Takluk di Laga Perdana Lawan Zambia
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Taktik Jitu Bojan Hodak Jaga Kebugaran Skuad Maung Bandung Hadapi Selangor FC
-
Mauro Zijlstra Mengamuk Lagi! Dua Gol ke Gawang Telstar, Tren Tajam Belum Terhenti
-
Rekor Fantastis Persib: 5 Laga Clean Sheet, Andrew Jung Siap Cetak Gol Lagi di Markas Selangor FC
-
Kena Marah Pelatih, Berapa Rating Jay Idzes saat Sassuolo Dihajar Genoa?
-
Enaknya Nova Arianto, Timnas Indonesia Cuma Disuruh Semangat Aja di Piala Dunia U-17 2025